Tag: Virtual Reality
-
GoPro Rilis Website Khusus Video 360°
Video 360° belakangan ini kerap menjadi perbincangan banyak orang karena video ini dapat memberikan kesan realistis kepada para penontonnya . Sebutan lain dari Video 360° adalah Video Virtual Reality . Melihat animo masyarakat yang sangat tinggi terhadap Video 360°, GoPro memutuskan untuk menciptakan sebuah platform atau wadah baru bagi mereka yang suka membuat video 360°…
-
Huawei Produksi Kacamata VR
Kacamata Virtual Reality (VR) Huawei yang baru-baru ini diluncurkan di Shanghai hari ini langsung menjadi bahan pembicaraan karena fitur , spesifikasi dan harga Huawei VR ini terbilang sangat terjangkau dibanding Kacamata VR produksi samsung . Beberapa bulan yang lalu , Huawei juga baru saja memperkenalkan smartphone mewahnya di ajang pameran Mobile World Congress 2016 di…