Kategori: Computer

1489

  • 10 Keyboard Gaming Murah Berkualitas

    10 Keyboard Gaming Murah Berkualitas

    Keyboard Gaming murah itu merek apa ?  Para gamers pasti ingin sekali memiliki keyboard khusus gaming namun harga kerap jadi halangan , untuk itu kali ini ada 10 Keyboard Gaming Murah Berkualitas . Keyboard Gaming itu biasanya memiliki fitur yang membuat permainan game lebih mudah seperti fitur over anti-ghosting .

    Apakah kalian tahu apa itu over anti-ghosting pada keyboard gaming ?

    ghosting adalah kondisi keyboard ketika sebuah tombol tidak mau berfungsi karena penggunannya menekan terlalu banyak tombol pada waktu bersamaan , biasanya kondisi ghosting terjadi ketika ada lebih dari 3 tombol pada keyboard kita tekan dalam waktu yang bersamaan secara terus menerus . Jadi Anti Ghosting adalah fitur yang memungkinkan pemakai keyboard untuk menekan lebih dari 3 tombol secara bersamaan namun semua tombol yang dia tekan akan tetap bekerja dengan lancar .

    10 Keyboard Gaming Murah Berkualitas

    Baca Juga :
    7 Mouse Gaming Murah Berkualitas Bagus
    10 Mouse Wireless Harga Murah
    10 Mouse Logitech Wireless Harga Murah

    Keyboard disini diurutkan dari harga paling mahal hingga keyboard gaming harga paling murah , harga maksimal pada list artikel kali ini adalah 225 ribu rupiah , beberapa keyboard memiliki anti ghosting feature dan beberapa diantaranya khususnya entry level biasanya hanya memiliki desain ala gaming .

    • Warna keyboard disesuaikan dengan stok
    • Harga bisa berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya
    • Harga yang tertera adalah harga per 25 April 2016

    Digital Alliance LED K7331

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Digital Alliance LED K7331
    Digital Alliance LED K7331

    Harga : Rp . 225,000

    Keyboard Gaming produksi Digital Aliance yang berpengalaman dalam dunia pc gaming ini menggunakan material ABS sebagai bahannya , tombol keyboardnya sangat kuat hingga mencapai 10.000.000 kali tekan , dilengkapi backlight dengan led yang bisa disesuaikan warnanya (biru , merah dan ungu) .

    Fitur utama dari keyboard ini adalah 19 keys roll-over anti-ghosting yang sangat diperlukan oleh para gamer.

    BELI Keyboard Digital Alliance LED7331

    Armaggeddon AK-700

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Armaggeddon AK-700
    Armaggeddon AK-700

    Harga : Rp . 210,000

    Keyboard gaming dari Armageddon ini memiliki logo besar pada bagian bawahnya yang bisa berubah warna , terdapat 6 buah tombol tambahan yang bisa diprogram untuk mengeksekusi perintah tertentu , fitur terpentingnya adalah cluster game anti-ghost pada tombol ASDW nya .

    Setiap tombol yang dimiliki oleh keyboard gaming ini diklaim tahan hingga 100 juta kali tekan .

    BELI Keyboard Armageddon AK-700

    Rexus K7M

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Rexus K7M
    Rexus K7M

    Harga : Rp . 195,000

    Rexus memang memproduksi keyboard khusus gaming . Keyboard gaming Rexus K7M ini memiliki fitur backlight yang bisa dinyalakan atau dimatikan , lampu sisi , multimedia button dan ukuran tombol yang lebih besar dibanding keyboard gaming lainnya .

    Keyboard gaming murah ini memiliki bantalan bertekstur pada bagian bawah keyboardnya sehingga sangat nyaman digunakan dalam waktu lama .

    BELI Keyboard Rexus K7M

    Genius Keyboard GX Gaming Imperator

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Genius Keyboard GX Gaming Imperator
    Genius Keyboard GX Gaming Imperator

    Harga : Rp . 170,000

    Keyboard Gaming produksi Genius ini sangat laris karena harganya yang murah . Memiliki fitur 6 tombol macro yang bisa diprogram hingga 18 macro , terdapat key profile yang bisa disesuaikan dengan game yang ingin dimainkan .

    Keyboard ini kerap digunakan para gamer genre MMORPG / RTS .

    BELI Keyboard Genius GX Gaming Imperator

    FOREV Game FV-T88

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas FOREV Game FV-T88
    FOREV Game FV-T88

    Harga : Rp . 170,000

    Keyboard gaming murah ini ternyata tahan terhadap air , selain itu fiturnya cocok untuk kalian para gamer entry level alias pemula .

    BELI Keyboard Forev Game FV-T88

    Marvo K636

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Marvo K636
    Marvo K636

    Harga : Rp . 170,000

    Keyboard entry level Marvo K636 juga memiliki tombol multimedia , lampu led sebagai hiasan khas keyboard gaming . Tombol keyboard nya kuat sampai 8 juta kali tekanan .

    BELI Keyboard Marvo K636

    Marvo K325

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Marvo K325
    Marvo K325

    Harga : Rp . 155,000

    Masih dari Marvo namun keyboard game ini lebih simpel desainnya , selain memiliki lampu led dan kuat 8 juta kali tekan ternyata keyboard gaming murah ini tahan air juga .

    BELI Keyboard Marvo K325

    Fantech K5M

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Fantech K5M
    Fantech K5M

    Harga : Rp . 100,000

    Keyboard Fantech ini memiliki desain yang dikhususkan utuk para gamers , dengan tekstur disekeliling body keyboard membuat penggunanya merasakan kenyamanan dibanding bermain game dengan keyboard biasa .

    BELI Keyboard Fantech K5M

    Havit Multimedia HV-KB327

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas Havit Multimedia HV-KB327
    Havit Multimedia HV-KB327

    Harga : Rp . 85,000

    Keyboard ini sebenarnya keyboard biasa namun memiliki desain dan beberapa tombol multimedia sehingga lebih baik menggunakan keyboard ini dibanding bermain game menggunakan keyboard biasa atau keyboard office .

    BELI Keyboard Havit Multimedia HK-KB327

    NewTech E-Smile Super K-01

    Keyboard Gaming Murah Berkualitas NewTech E-Smile Super K-01
    NewTech E-Smile Super K-01

    Harga : Rp . 50,000

    Keyboard NewTech E-Smile pada dasarnya adalah keyboard pada umumnya , namun memiliki warna berbeda disetiap tombol yang biasa digunakan untuk bermain game seperti tombol ASDW dan arrow buttons .

    BELI Keyboard NewTech E-Smile Super K-01

    Itulah tadi beberapa keyboard khusus game yang cocok untuk kalian para gamers dengan budget minim . Harga diatas adalah harga per tanggal 25 April 2016 , silahkan klik link pembelian untuk melihat detail harga dan stok lebih lanjut .

    Jika ke sepuluh keyboard diatas dirasa tidak ada yang cocok dengan selera kalian , maka sebentar lagi NGELAG.com akan merilis artikel yang membahas 10 Keyboard Gaming High-End Berkualitas . Jika ada diantara kalian yang ingin bertanya , silahkan berkomentar ! Jangan malu-malu ya 😉

  • 10 Mouse Logitech Wireless Harga Murah

    10 Mouse Logitech Wireless Harga Murah

    Mouse Logitech Wireless harga murah menjadi buruan bagi para pengguna komputer khususnya di Indonesia . Logitech adalah perusahaan yang sudah berpengalaman dalam memproduksi keyboard , mouse dan perangkat komputer lainnya seperti game controller .

    Berdasarkan kepopuleran inilah NGELAG.com membuat sebuah Daftar Harga Mouse Logitech Wireless yang bisa dijadikan sebagai referensi sebelum membeli mouse wireless berkualitas .

    Baca Juga :

    7 Mouse Gaming Murah Berkualitas Bagus
    10 Mouse Wireless Harga Murah

    10 Mouse Logitech Wireless Harga Murah

    Berikut ini Daftar Harga Mouse Logitech wireless harga murah terbaru 2016 .

    • Harga update per tanggal 23 April 2016
    • Produk diurutkan dari harga paling mahal hingga paling murah
    • Mouse Logitech Wireless yang dituliskan disini hanya mouse yang memiliki harga dibawah Rp . 500,000
    • Harga , Warna dan Stok dari Mouse Logitech Wireless pada artikel ini bisa berubah kapanpun tanpa pemberitahuan sebelumnya.

    Logitech B605

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech B605
    Logitech B605

    Harga : Rp . 395,000

    Mouse wireless Logitech B605 merupakan mouse paling mahal pada artikel kali ini , Logitech B605 merupakan mouse canggih , nyaman dan elegan dilengkapi dengan fitur Logitech Laser Tracking dan Logitech Advanced 2.4 GHz wireless.

    BELI Mouse Logitech B605

    Logitech M337

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M337
    Logitech M337

    Harga : Rp . 382,000

    Mouse kali ini menggunakan teknologi Bluetooth yang sangat handal , mouse ini mempunyai desain unik dan permukaan yang lembut .

    BELI Mouse Logitech 337

    Logitech M545

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M545
    Logitech M545

    Harga : Rp . 316,000

    Mouse Logitech M545 yang satu ini memiliki fitur 2 axis pada scroll wheel nya sehingga bisa melakukan scrolling dari secara vertikal maupun horizontal . Mouse ini memiliki dua tombol tambahan di sisi kirinya dan bisa diprogram layaknya mouse gaming untuk menyimpan shortcut perintah eksekusi file atau aplikasi tertentu agar lebih mudah dan mempercepat proses dalam membuka aplikasi di sistem operasi Windows .

    BELI Mouse Logitech M545

    Logitech M280

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M280
    Logitech M280

    Harga : Rp . 190,000

    Dengan desain yang simpel dan elegan , Logitech mengemas fitur mouse handal seperti Resolusi : 1000 dpi pada mouse Logitech M280 ini yang harganya tidak sampai 200 ribuan .

    BELI Mouse Logitech M280

    Logitech M238

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M238
    Logitech M238

    Harga : Rp . 185,000

    Mouse unik dari Logitech ini terdapat beragam pilihan pattern pada permukaan mousenya , menekankan konsep flat design dan material design pada mousenya , Logitech M238 adalah produk yang cukup populer terutama dikalangan mahasiswa .

    BELI Mouse Logitech M238

    Logitech M235

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M235
    Logitech M235

    Harga : Rp . 175,000

    Mouse Logitech M235 ini memiliki beberapa pilihan warna , dengan permukaan mouse yang berkontur khusus membuat mouse lebih akurat ketika digunakan . Terdapat fitur Receiver Logitech Unifying juga pada mouse ini selain itu mouse ini merupakan mouse paling tahan lama dibanding seri lainnya . Baterai Logitech M235 dapat bertahan hingga 12 bulan lamanya.

    BELI Mouse Logitech M235

    Logitech M185

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M185
    Logitech M185

    Harga : Rp . 154,900

    Meskipun Logitech M185 masuk kedalam golongan mouse murah , namun kualitas dan fiturnya sudah tidak usah diragukan lagi . Mouse ini dilengkapi Logitech Advance Optical dan Logitech Advanced 2.4 GHz wireless .

    BELI Mouse Logitech M185

    Logitech M171

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M171
    Logitech M171

    Harga : Rp . 150,000

    Mouse Logitech M171 terdapat dalam beberapa pilihan warna diantaranya adalah : Merah , Biru dan Abu Hitam kombinasi . Bentuknya yang elegan dan ergonomis membuat mouse ini sangat nyaman digunakan untuk bekerja di komuter maupun aktifitas lain seperti browsing dan bermain game ringan.

    BELI Mouse Logitech M171

    Logitech M187

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M187
    Logitech M187

    Harga : Rp . 146,000

    Mouse Logitech M187 ini memiliki beragam pilihan warna seperti : Putih , Hitam , Merah , Biru dan Oranye . Mouse ini sangat cocok untuk digunakan sehari-hari , desainnya yang kecil dan ergonomis membuat tangan kita tidak mudah lelah saat menggunakannya .

    BELI Mouse Logitech M187

    Logitech M165

    Mouse Logitech Wireless Harga Murah Logitech M165
    Logitech M165

    Harga : Rp . 118,000

    Mouse Logitech M165 merupakan mouse wireless Logitech paling murah dalam list artikel kali ini . Dengan warna hitam yang elegan dan desain super slim , membuat mouse ini terlihat mewah meskipun harganya hanya 100 ribuan saja .

    BELI Mouse Logitech M165

    Itulah tadi daftar harga Mouse Logitech Wireless terbaru 2016 . Sekali lagi NGELAG.com katakan bahwa harga , warna dan stok bisa berubah sewaktu-waktu jadi silahkan tanyakan pada kolom komentar dibawah sini atau langsung memeriksanya pada halaman penjualan mouse logitech yang disediakan pada setiap produk yang terdaftar di artikel ini .

  • 10 Mouse Wireless Harga Murah

    10 Mouse Wireless Harga Murah

    Mouse Wireless harga murah tapi berkualitas merek apa saja sih ? Mouse Wireless atau Bluetooth digemari oleh banyak orang untuk menggantikan mouse lama karena dinilai lebih praktis rapih dan lebih fleksibel .

    Namun beberapa orang menganggap mouse wireless harganya mahal sehingga lebih memilih menggunakan mouse model lama yang menggunakan kabel .

    Mouse wireless sangat cocok untuk pengguna laptop atau notebook sehingga lebih praktis saat akan membawa laptop bepergian , pengguna personal computer desktop juga banyak yang menggunakan mouse wireless karena tanpa kabel suasana di meja kerja menjadi jauh lebih rapih .

    Kali ini , NGELAG.com merangkum 10 Mouse Wireless Harga Murah yang cocok untuk kalian yang sedang mencari mouse wireless Bluetooth .

    10 Mouse Wireless Harga Murah

    Baca Juga :

    7 Mouse Gaming Murah Berkualitas Bagus
    10 Mouse Logitech Wireless Harga Murah Terbaik

    Dalam list artikel kali ini , mouse wireless dikelompokan berdasarkan harga , hanya mouse wireless dengan harga dibawah Rp . 100,000 saja yang masuk kedalam list kali ini .

    Keterangan :

    • Harga yang tertulis adalah harga per 23 April 2016
    • Diurutkan dari harga paling mahal hingga paling murah
    • Harga dapat berubah sewaktu-waktu

    Micropack Bluetech Y-2007

    Mouse Wireless Harga Murah Micropack Bluetech Y-2007
    Micropack Bluetech Y-2007

    Harga : Rp . 95,000

    Mouse Wireless harga murah pertama datang dari merek mouse terkenal di Indonesia , Micropack Bluetech adalah mouse wireless dengan dukungan resolusi 1200 dpi yang membuat mouse ini responsif dan mudah digunakan .

    BELI Mouse Micropack Bluetech Y-2007

    Spartax SWX670

    Mouse Wireless Harga Murah Spartax SWX670
    Spartax SWX670

    Harga : Rp . 88,000

    Mouse Wireless harga murah dari brand Spartax , Seri SWX670 merupakan mouse wireless produksinya yang paling dikenal di Indonesia . Mouse ini dibekali dengan jangkauan maksimal 10 meter karena dukungan Wireless 2,4Ghz yang dimilikinya fitur lainnya adalah dengan dukungan 1200 dpi.

    BELI Mouse Spartax SWX670

    Rapoo M10

    Mouse Wireless Harga Murah Rapoo M10
    Rapoo M10

    Harga : Rp . 88,000

    Rapoo M10 Mouse Wireless merupakan mouse dengan desain minimalis yang cocok untuk pengguna entry level . Jangkauan mouse ini sama dengan mouse wireless pada umumnya yaitu 10 Meter . Selain dukungan wireless 2.4Ghz mouse ini juga memiliki 1000 DPI .

    BELI Mouse Rapoo M10

    Delux M136

    Mouse Wireless Harga Murah Delux M136
    Delux M136

    Harga : 80,000

    Delux M136 merupakan mouse wireles harga murah yang memiliki desain elegan , fiturnya sama saja dengan mouse wireless entry level pada umumnya . Mouse ini memiliki dukungan hingga 1600 Dpi

    BELI Mouse Delux M136

    M-Tech Mini 6075

    Mouse Wireless Harga Murah M-Tech Mini 6075
    M-Tech Mini 6075

    Harga : Rp . 80,000

    Mouse produksi M-Tech ini mempunyai desain ergonomis , tidak ada fitur yang spesial dari mouse ini sama dengan mouse wireless dengan harga murah lainnya .

    BELI Mouse M-Tech Mini 6075

    Disney Blue Optic Donald Boxer

    Mouse Wireless Harga Murah Disney Blue Optic Donald Boxer
    Disney Blue Optic Donald Boxer

    Harga : Rp . 75,000

    Mouse dengan desain lucu ini memiliki dukungan resolusi hingga 800 dpi , tidak ada fitur spesial dari mouse wireless harga murah ini selain desainnya yang unik karena menampilkan karakter dari kartun Disney yaitu donald duck .

    BELI Mouse Disney Blue Optic Donald Boxer

    uNiQue Earth

    Mouse Wireless Harga Murah uNiQue Earth Wireless Mouse
    uNiQue Earth

    Harga : Rp . 75,000

    Mouse uNiQue meskipun namanya jarang didengar di Indonesia , namun tidak ada salahnya untuk mencoba mouse wireless harga murah ini , dengan dukungan resolusi 1200 dpi kalian bisa membawa pulang mouse ini dengan menekan link dibawah ini :

    BELI Mouse uNiQue Earth

    Powerlogic Airmouse 2

    Mouse Wireless Harga Murah Powerlogic Airmouse 2
    Powerlogic Airmouse 2

    Harga : Rp . 75,000

    Powerlogic merupakan perusahaan pembuat perangkat komputer seperti power supply murah dan casing desktop entry level . Setelah brand nya dikenal oleh masyarakat , ternyata Powerlogic juga merilis mouse wireless harga murah dengan desain elegan .

    BELI Mouse Powerlogic Airmouse 2

    Advance WM501C

    Mouse Wireless Harga Murah Advance WM501C
    Advance WM501C

    Harga : Rp . 65,000

    Advance merupakan brand yang sudah lama dalam merilis produk keyboard dan mouse komputer , Kini Advance juga memasarkan mouse wireless harga murah namun memiliki desain yang mirip dengan mouse gaming .

    BELI Mouse Advance WM501C

    CCC 3500

    Mouse Wireless Harga Murah CCC 3500
    CCC 3500

    Harga : Rp . 63,000

    Mouse dengan desain simpel dan super tipis ini menduduki posisi mouse wireless paling murah harganya dalam artikel list kali ini , meskipun harganya murah namun kualitasnya bisa dipercaya .

    BELI Mouse CCC 3500

    Itulah tadi ke 10 Mouse Wireless Harga Murah yang direkomendasikan oleh NGELAG.com , daftar harga mouse pada artikel ini bisa berubah sewaktu-waktu , warna pada mouse juga tergantung kepada penjual dan NGELAG.com tidak menerima klaim apapun tentang mouse wireless yang dituliskan pada artikel ini .

  • 7 Mouse Gaming Murah Berkualitas Bagus

    7 Mouse Gaming Murah Berkualitas Bagus

    Mouse Gaming murah dan bagus merek apa sih ? untuk gamer tentu mouse merupakan perangkat yang tidak bisa dianggap sepele ,  kalian pasti bertanya-tanya dan mencari mouse yang tepat untuk menemani aktifitas gaming kalian . Razer Mouse Gaming merupakan salah satu mouse yang sangat terkenal di kalangan gamer internasional , namun harganya yang mahal kerap membuat patah hati para gamer khususnya di Indonesia , untuk itu pada kesempatan kali ini , NGELAG.com akan memberikan referensi 15 merek mouse gaming yang murah tapi bagus dan memiliki kualitas terbaik .

    Sebelum melanjutkan , perlu kalian pahami bahwa NGELAG.com mengklasifikasikan mouse gamming yang murah dan bagus berdasarkan :

    • Harga : Rp. 150 ribu s.d Rp. 300 ribu
    • Adjustable DPI
    • Diurutkan Dari Yang Paling Banyak Diminati

    Oke langsung saja kita mulai dengan mouse yang pertama :

    Digital Alliance G260

    Digital Alliance G260 15 Mouse Gaming Murah dan Berkualitas BagusDigital Aliance merupakan brand yang sudah berpengalaman dalam dunia pc gaming dan memiliki service center di Indonesia . Mouse ini memiliki fitur yang cukup lengkap untuk memenuhi kebutuhan gaming kalian , memiliki fitur adjustable DPI , tombol yang bisa diprogram dan on-board memory profile , berikut spesifikasi selengkapnya :

    • Adjustable DPI : 1000/2000/3000/4000
    • 6 Programmable Button
    • On-board memory profile

    Untuk bisa memiliki mouse ini , kalian hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp .169,000

    Dragonwar Thor G9

    Dragonwar Thor G9 15 Mouse Gaming Murah dan Berkualitas BagusDragonwar Thor G9 menjadi produk terlaris dalam urusan mouse gaming , hal ini dikarenakan mouse ini memiliki design yang keren , dan fitur yang lumayan lengkap seperti adjustable DPI , on-board memory , programmable button dan turbo fire key . berikut spesifikasinya :

     

    • Adjustable DPI : 800/1600/2400/3200
    • 8 Programmable Button
    • 512K On-board memory profile

    Mouse ini dijual satu paket bersama mousepad nya dengan harga Rp . 203,000

    Logitech G90

    Logitech G90 15 Mouse Gaming Murah dan Berkualitas Bagus

    Pasti kalian sudah tidak asing lagi dengan Logitech , hal ini dikarenakan brand ini sudah banyak memproduksi keyboard dan mouse untuk komputer , ternyata Logitech juga memproduksi mouse gaming yang memiliki harga murah namun berkualitas , berikut ini spesifikasinya :

    • Adjustable DPI : 250 sampai 2500
    • Delta Zero Sensor
    • Max Acceleration : 20 G / 4.08 M per second

    Harga yang dibanderol untuk sebuah mouse gaming dari Logitech ini adalah Rp 235,000

    Dragonwar DragunovDragonwar Dragunov Mouse Gaming Murah dan Berkualitas Bagus

    Mouse ini adalah salah satu mouse gaming yang direkomendasikan oleh kebanyakan gamer Di Indonesia , memiliki design elegan dan simple juga fitur yang lumayan lengkap untuk memenuhi kebutuhan gamer , berikut spesifikasinya :

    • Adjustable DPI : 250 sampai 2500
    • Delta Zero Sensor
    • Max Acceleration : 20 G / 4.08 M per second

    Jika kalian tertarik untuk menggunakan mouse yang direkomendasikan banyak gamer ini , harganya Rp 165,000

    Logitech G300S

    Logitech G300S 15 Mouse Gaming Murah dan Berkualitas BagusMouse dengan akurasi yang baik ini , memiliki design dan kualitas yang sudah tidak diragukan lagi , seperti yang sudah dikatakan pada mouse logitech sebelumnya , Logitech adalah perusahaan yang sudah berpengalaman dalam bidang mouse dan keyboard . Berikut ini spesifikasinya :

    • Adjustable DPI : 250 sampai 2500
    • On-board memory profile
    • Max Acceleration : 20 G / 1,5 M per second
    • 9 Programmable Button

    Mouse ini dibanderol dengan harga Rp . 265,000

    Dragon War Reload

    Dragon War Reloaded 15 Mouse Gaming Murah dan Berkualitas BagusMemiliki design yang unik , mouse gaming yang satu ini juga dilengkapi on-board memory profile dan programmable button yang sangat cocok untuk digunakan bermain game apapun . Berikut ini spesifikasinya :

     

    • Adjustable DPI : 800/1600/2400/3200
    • On-board memory profile
    • 9 Programmable Button
    • Gold Plated USB Connector

    Untuk memiliki mouse yang diklaim memiliki akurasi dan responsifitas tinggi ini , kalian harus mengeluarkan uang sebesar Rp . 220,000

    MicroPack G4

    MicroPack G4 15 Mouse Gaming Murah dan Berkualitas BagusMicroPack juga salah satu produsen mouse ternama , ternyata selain meluncurkan produk untuk office dan daily use , MicroPack juga merilis sebuah mouse gaming dengan harga yang terjangkau , berikut ini spesifikasi lengkap nya :

     

    • Adjustable DPI : up to 3200
    • Pixart Optical Sensor
    • 9 Programmable Button
    • Adjustable pulsating LED

    Jika kalian berminat , harga mouse gaming ini adalah Rp . 290,000

    Itulah tadi harga mouse gaming yang berkualitas namun tidak terlalu mahal , perlu dicatat harga dapat berubah sewaktu-waktu , stock pun bisa habis kapan saja , jadi jika kalian sudah yakin dengan mouse yang cocok dengan kebutuhan dan budget kalian , langsung saja membelinya .

    Jika kalian masih bingung dalam memilih mouse untuk bermain game , silahkan tanyakan langsung melalui kolom komentar dibawah , kita akan selalu membantu kalian untuk itu kita selalu mengupdate artikel Buyer’s Guide dalam bahasa indonesia agar masyarakat di Indonesia dapat menjadi konsumen yang pintar .

  • [Pilihan] 7 Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    [Pilihan] 7 Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Software Desain Rumah – Mendesain rumah bisa menjadi tugas yang melelahkan. Dari disain dinding, struktur bangunan, furnitur, dekorasi, finishing dan lain-lain. Tapi sekarang, dengan hadirnya perangkat lunak untuk mendesain rumah semuanya menjadi lebih mudah. Software desian rumah benar-benar membantu kita memberikan gambaran sebelum merancang sebuah bangunan.

    Untuk mampu mendesain dengan baik kita memerlukan software yang powerful, mengingat banyak aspek rancangan dan desain rumah. Tentunya Anda menginginkan perangkat lunak perancangan rumahan terbaik yang cukup canggih untuk merancang detail desain rumah Anda, namun juga software perancangan rumah yang mudah digunakan dengan berbagai sampel dan model kamar.  Berikut ini beberapa review software desain rumah yang kami rangkum.

    Baca juga: [Tanpa Software] Cara Ampuh Mengunci Folder di Windows 7

    7 Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    1. Home Designer Suite

    Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Home Designer Suite adalah salah satu software perancangan rumah terbaik yang dapat membantu Anda merencanakan dan mendesain proyek interior dan eksterior dalam gambar 2D dan 3D dengan cepat dan mudah.

    Perangkat lunak ini menawarkan anda template, termasuk tata letak untuk berbagai konsep desain seperti ruang interior, lansekap luar ruangan, dan semua model rumah dengan berbagai ukuran dan style. Selain itu, Anda bisa menyesuaikan desain rumah Anda dengan berbagai komponen desain yang tersedia secara default, seperti lemari atau lantai.

    Secara umum, Home Designer Suite adalah alat yang mudah digunakan dan sempurna untuk merancang proyek renovasi.

    2. Home Designer Architectural

    Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Designer Architecture Home adalah software  perancangan sebuah rumah yang tersedia untuk iMac dan Macbook. Perangkat lunak desain ini sangat cocok untuk para profesional dan staf yang membutuhkan alat desain rumah, untuk di dalam dan di luar rumah. Perangkat lunak perancangan Mac ini memiliki aspek yang memungkinkan Anda menyesuaikan desain rumah Anda, dari penutup dinding, tempat tidur dan gaya furnitur, hingga detail lainnya.

    Baca juga: Samsung ArtPC Pulse Komputer Premium Desain Unik

    3. Google Sketchup

    Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Jika Anda ingin mendownload aplikasi desain PC gratis, maka SketchUp bisa menjadi pilihan terbaik. Dengan aplikasi ini Anda bisa menggambar dan merancang rumah 3D gratis di komputer Anda. Setelah membuat desain 3D, Anda dapat mencetak atau mendownloadnya di “Gudang Gambar 3D” untuk dibagikan dengan orang lain. Gudang Gambar 3D juga berisi gambar yang dapat Anda tambahkan ke gambar 3D Anda sendiri. Pada tahun 2012, Trimble Navigation Limited membeli SketchUp dari Google. Trimble bermaksud untuk mendukung pengguna yang ada dan terus memberikan versi gratis untuk Windows dan Mac.

    4. Desain Home & Landscape Premium Punch

    Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Desain software rumah yang akan membantu Anda memepermudah dalam perancangan rumah idaman. Aplikasi desain rumah dikemas dengan banyak fitur dan alat untuk mempercepat proses perancangan rumah. Desain rumah 3D yang sangat baik, desain rumah dan lansekap adalah perangkat lunak perancangan rumah yang sulit dipilah.

    5. HGTV Ultimate Home Design

    Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Perangkat lunak ini menawarkan banyak contoh desain rumahan dan alat perancang untuk membantu Anda memulai dengan konsep desain rumah dengan cepat. Gunakan software ini jika Anda berencana untuk membuat ulang rumah.

    Baca juga: Aplikasi Dan Software Cara Mengubah Suara Video Menjadi Teks

    6. TurboFloorPlan 3D Pro

    Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Salah satu software desain rumah 3D terbaik yang bisa digunakan dalam perangkat lunak adalah TurboFloorPlan 3D Pro. Menu dan alat yang disediakan oleh aplikasi ini memungkinkan Anda membuat rencana desain rumah dan model 3D dengan sedikit advance. TurboFloorPlan Pro menawarkan antarmuka yang user-friendly dan banyak fitur untuk merancang pemula dan pengguna tingkat lanjut.

    7. Energi3D

    Aplikasi Desain Rumah Terbaik Untuk PC

    Energy3D telah dirancang khusus untuk merancang model bangunan 3D. Perangkat lunak ini dapat digunakan untuk membuat berbagai jenis objek, seperti: dinding, atap, pintu, jendela, bentuk pelat, pohon, dll., Dan mengekspor tampilan 3D format ke format PNG. Ada banyak bangunan dan desain rumah dengan model yang tersedia juga. Kualitas perangkat lunak perancangan rumah sangat user-friendly, open source, portable dan cross-platform (juga tersedia untuk Mac OS).

    Baca juga: [Pilihan] 10 Aplikasi Pemutar Musik di Android

     

    Link Partner :

    1. https://dogetek.co/
    2. https://thesrirachacookbook.com/
    3. https://daftarpaket.co.id/
    4. https://www.dosenmatematika.co.id/
    5. https://sel.co.id/
  • 4 Cara Mengganti Password WiFi Indihome (Sukses)

    4 Cara Mengganti Password WiFi Indihome (Sukses)

    Cara mengganti password wifi Indihome warna hitam fiber home , huawei , zte , first media , d-link dan tp-link lengkap . Pada artikel kali ini NGELAG.com akan memberikan sebuah Tutorial cara mengganti password dan nama id wifi pada Indihome dan bermacam-macam modem .

    Biasanya , password WiFi ingin kita rubah ketika kita lupa atau ketika password WiFi yang kita punya diketahui orang lain , sehingga koneksi internet kita terkadang tidak maksimal . Hal ini dikarenakan banyaknya client yang menggunakan fasilitas internet pribadi milik kita tanpa izin dan seenaknya .

     

    Cara Mengganti Password WiFi Indihome Modem FiberHome

    Cara Mengganti Password WiFi Indihome dengan menggunakan modem FiberHome tidak sulit , berikut ini langkah-langkahnya .

    1. Buka browser dan tuliskan alamat IP berikut 192.168.1.1
    2. Masukan Username : admin dan Password : admin seperti gambar dibawah ini : ( update terbaru Username : user dan Password : user )
      Cara Mengganti Password WiFi Indihome Halaman Login Modem FiberHome
    3. Setelah berhasil masuk , akan muncul beberapa tab menu , Pilih Network > pada bagian Wlan Settings Pilih Advance , lalu akan muncul halaman pengaturan WiFI . Perhatikan gambar dibawah ini :
      Cara Mengganti Password WiFi Indihome 2
      Pada Menu SSID Name , disitu kalian bisa merubah nama dari WiFi yang akan aktif pada jaringan kalian Pada Menu WPA(Wi-Fi Protected Access) , terdapat kolom Pass Pharse disitulah tempat kalian merubah password WiFi Indihome .
    4. Jika sudah merubah password , tekan tombol Apply untuk menyimpan perubahan
    5. Lakukan percobaan melalui Android atau Laptop , guna memastikan apakah password WiFi Indihome sudah berubah atau belum .

    Untuk Modem Alcatel

    1. Buka browser lalu ketikan 192.168.1.1 pada address bar
    2. Akan muncul halaman login yang meminta username dan password
    3. Gunakan username: admin dan password: admin seperti gambar berikut ini

      Cara Mengganti Password WiFi Modem Alcatel Indihome 2
      Halaman Login Modem Alcatel Indihome
    4. Setelah berhasil masuk segera pilih menu Networking
    5. Lalu pilih WiFi
    6. Kamu sekarang berada pada panel pengaturan Jaringan WiFi

      Cara Mengganti Password WiFi Modem Alcatel Indihome
      Cara Mengganti Password WiFi Modem Alcatel Indihome
    7. Silahkan ubah password WiFi kamu

    Bagaimana Jika Tidak Bisa Login atau Masuk Ke Halaman Pengaturan Modem?

    • Coba perhatikan modem internet yang kamu gunakan, pada modem tertentu kamu bisa mengetahui password WiFi dan SSID/Nama Jaringan WiFi pada bagian belakang modem
    • Jika kamu tidak menemukannya, silahkan tuliskan nama modem yang kamu gunakan lengkap dengan serinya contoh :”ZTE F660″ pada kolom komentar dibawah artikel ini dan kita akan bantu memberikan username , password dan bagaimana cara mengganti password wifi pada modem yang kamu gunakan tersebut.

    Cara Mengganti Password WiFi ZTE Seri F660

    Hampir sama dengan pengaturan WiFi pada modem FiberHome , namun pada Modem ZTE F660 pengguna akan mendapatkan tampilan yang berbeda , berikut ini langkah-langkahnya :

    1. Buka browser > ketikan alamat IP 192.168.1.1> Masukan Username : admin & Password : admin
      Cara Mengganti Password WiFi Modem ZTE F660
    2. Pilih tab menu Network > Pilih Security pada menu sidebar sebelah kiri (Lihat pada gambar dibawah)
      Cara Mengganti Password WiFi Modem ZTE F660 2
    3. Tekan Submit untuk menyimpan perubahan .

    Cara Mengganti Password WiFi Huawei HG8245A

    Cara Mengganti Password WiFi Modem Huawei HG8245A

    Caranya sama saja dengan modem lain , namun yang berbeda pada modem WiFi Huawei HG8245A adalah password dan usernamenya , jika admin tidak bisa , coba gunakan Username : telecomadmin & Password : admintelecom .

    Meskipun banyak sekali jenis modem wireless yang digunakan oleh masyarakat , namun cara mengganti password wifi pada modem lain pada umumnya sama saja dengan yang terdapat pada modem Indihome Fiberhome , ZTE dan Huawei .

    Cara mengganti password Wifi Pada umumnya adalah sebagai berikut :

    1. Buka browser > ketikan alamat IP 192.168.1.1 atau 192.168.1.254 jika IP pertama tidak bisa . Untuk modem D-Link biasanya IP 192.168.0.1 
    2. Masukan Username dan Password
      pada umumnya modem menggunakan username : admin , password : admin . Namun jika admin tidak bisa maka coba gunakan username : support , password : support . jika tidak bisa coba gunakan : support  password : theworldinyourhand
    3. Setelah berhasil masuk kedalam halaman pengaturan modem , cari menu atau tab pengaturan yang mengandung kata “wireless” atau “Wi-Fi”
    4. Jika sudah ketemu , lihat apakah ada tulisan “SSID” ? Jika ada berarti halaman tersebut adalah benar untuk merubah password WiFi
    5. Cari kolom input Password , biasanya terletak dibawah kolom SSID .
    6. Klik Save atau Apply untuk menyimpan perubahan pada pengaturan modem Wireless .

     

    Itulah tadi artikel yang memperlihatkan betapa mudahnya cara mengganti password wifi. Jika kamu mengalami kesulitan, silahkan tulis pada kolom komentar dibawah ini. Dan didalam kolom komentar ada beberapa kemungkinan password dan username lain untuk tipe-tipe modem lain.

    Sponsor >>> https://voi.co.id/

  • Spesifikasi Lengkap VGA Asus R7 240

    Spesifikasi Lengkap VGA Asus R7 240

    VGA Asus R7 240 , VGA yang dilengkapi GPU Tweak yang memungkinkan pemakainya untuk merubah kecepatan clock, tegangan, kinerja kipas & optimasi lainnya hingga mendapatkan kinerja yang maksimal sesuai dengan yang diinginkan.

    Dengan sistem pendinginan yang baik , VGA ini mampu bekerja dengan baik pada suhu yang stabil , hal ini sangat menguntungkan karena pada suhu yang dingin VGA mampu bekerja lebih maksimal tanpa memangkas usia pemakaian .

    Aus R7 240 cocok sekali untuk anda yang ingin memainkan game – game high end pada pengaturan graphic yang maksimal , tentunya jika dipasang pada sebuah sistem yang memiliki processor , ram dan power supply yang berkualitas juga .

    Spesifikasi Lengkap VGA Asus R7 240

    • Graphics Engine
      AMD Radeon R7 240
    • Bus Standard
      PCI Express 3.0
    • Video Memory
      DDR3 2GB
    • Engine Clock
      GPU Boost Clock : 780 MHz
      – GPU Base Clock : 730 MHz
    • Memory Clock
      900 MHz
    • Memory Interface
      128-bit
    • Resolution
      – DVI Max Resolution : 1920×1200
      – Digital Max Resolution:1920×1200
    • Interface
      – D-Sub Output : Yes x 1
      – DVI Output : Yes x 1 (DVI-D)
      – HDMI Output : Yes x 1
      – HDCP Support : Yes
    • Power Consumption
      hingga 75W Tanpa harus menambah daya PCIe
    • Software
      ASUS GPU Tweak & Driver

    [button href=”https://www.blibli.com/asus-r7-240-vga-2gb-128bit-ddr3-684871.html/?a_blibid=56238bda84e58″ target=”0″ bg_color=”#222″ bg_hover=”#555″ text_color=”” text_hover=”#fff”]Lihat Harga VGA Asus R7 240[/button]

    Foto Produk

    Spesifikasi Lengkap VGA Asus R7 240

     

     

     

    Rakit Komputer Dengan VGA Asus R7 240 ?

    Jika anda tertarik untuk menggunakan VGA Asus R7 240 , silahkan klik tombol dibawah ini untuk melihat harga VGA Asus R7 240 :

    Harga dapat berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya , VGA Asus R7 240 dijual dengan garansi resmi selama 1 tahun , silahkan pelajari lebih lanjut tentang ketentuan produk ini dengan menekan tombol diatas . Liftoff Media tidak bertanggung jawab atas kesalahan , kerusakan & kerugian yang ditimbulkan dari membeli produk ini , kami hanya melakukan rekomendasi untuk anda yang ingin merakit komputer menggunakan komponen ini .

  • Spesifikasi Lengkap Motherboard ASRock H61M VG3

    Spesifikasi Lengkap Motherboard ASRock H61M VG3

    Motherboard ASRock H61M VG3 , Motherboard yang cocok untuk digunakan dalam membangun pc gaming dengan biaya murah namun tetap berkualitas . Dengan ukuran yang compact motherboard ini tetap memiliki kemampuan yang sangat besar .

    Menggunakan solid capasitor yang mampu meningkatkan kinerja komputer anda dan memperpanjang usia pemakaian motherboard dan komponen komputer anda lainnya .

    ASRock H61M VG3 ini mendukung penggunaan processor INTEL generasi terbaru dengan socket LGA1155 . Dengan memori maksimal sebesar 16 GB , anda akan lebih leluasa dalam menyesuaikan ulang kebutuhan anda . Motherboard ini sangat cocok untuk anda yang ingin mempunyai komputer dengan rating system high end .

    Spesifikasi Lengkap Motherboard ASRock H61M VG3 :

    • Dapat menggunakan processor 3rd dan 2nd Generation Intel Core i7 / i5 / i3 / Xeon / Pentium / Celeron in LGA1155 Package
    • Mendukung Intel Turbo Boost 2.0 Technology dan Intel K-Series CPU
    • Chipset Intel H61
    • Memori maksimal : 16 GB
    • Menggunakan Solid Capasitor Seluruhnya
    • Mendukung Dual Channel DDR3 1600
    • 1 x PCIe 3.0 x16 Slot
    • Terdapat On Board VGA menggunakan Intel® HD Graphics dilengkapi dengan Built-in Visuals
    • 5.1 CH HD Audio (Realtek ALC662 Audio Codec)
    • PCIE x1 Gigabit LAN 10/100/1000 Mb/s
    • Mendukung ASRock XFast 555, Fast Boot, Restart to UEFI, Dehumidifier, OMG, Internet Flash
    • Supports Intel® Smart Connect Technology, Intel® Rapid Start Technology
    • [button href=”https://www.blibli.com/asrock-h61m-vg3-motherboard-479444.html /?a_blibid=56238bda84e58″ target=”1″ bg_color=”#222″ bg_hover=”#555″ text_color=”” text_hover=”#fff”]Lihat Harga Motherboard ASRock H61M VG3[/button]

    Kunjungi website resmi ASRock jika spesifikasi diatas dirasa kurang jelas . Berikan komentar pada postingan ini untuk menanyakan hal yang berhubungan dengan Motherboard ASRock H61M VG3 .

    Foto Produk :

    Spesifikasi Lengkap Motherboard ASRock H61M VG3 3 Spesifikasi Lengkap Motherboard ASRock H61M VG3 1 Spesifikasi Lengkap Motherboard ASRock H61M VG3 4

     

     

     

     

     

    Rakit Komputer Dengan Motherboard ASRock H61M VG3 ?

    Jika anda tertarik untuk menggunakan motherboard ASRock H61M VG3 , silahkan klik tombol dibawah ini untuk melihat harga Motherboard ASRock H61M VG3  :

    Harga dapat berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya , motherboard AsRock H61M VG3 dijual dengan garansi resmi selama 3 tahun , silahkan pelajari lebih lanjut tentang ketentuan produk ini dengan menekan tombol diatas . Liftoff Media tidak bertanggung jawab atas kesalahan , kerusakan & kerugian yang ditimbulkan dari membeli produk ini , kami hanya melakukan rekomendasi untuk anda yang ingin merakit komputer menggunakan komponen ini .