Aplikasi Jadwal Imsakiyah 2016 Indonesia

Diposting pada

Jadwal Imsak Ramadhan 2016 bisa kalian dapatkan hanya dengan mendownload beberapa Aplikasi Jadwal Imsakiyah 2016 terbaik dan akurat untuk bulan puasa tahun 2016 yang dimulai sejak tanggal 6 Juni 2016 kemarin .

Memasuki hari ke 2 puasa di Ramadhan 1437 H , banyak masyarakat Indonesia mencari Jadwal Imsak , namun kebanyakan dari mereka justru mengunduh foto Jadwal Imsakiyah yang berbentuk kalender .

Jadwal Imsak Ramadhan 1437 H / 2016 dalam bentuk foto terkadang menyulitkan kita dalam melhat kapan waktu berbuka dan waktu imsak , karena format jadwal Imsakiyah nya biasanya dalam format tabel dengan ukuran tulisan dan detil jam / tanggal / hari yang sangat kecil .

Dengan menggunakan Aplikasi Jadwal Imsak Ramadhan 2016 berikut ini , kita tidak hanya sekedar mendapatkan jadwal imsak dan berbuka puasa saja , namun juga kita bisa mendapatkan informasi lebih lanjut seputar bulan Ramadhan 1437 H , alarm imsak dan buka puasa yang bisa secara otomatis kita tentukan dan detil lain yang lebih mempermudah kita dalam mengatur waktu dalam bulan Puasa di tahun 2016 ini .

Semua aplikasi Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2016 dibawah ini bisa di download secara gratis melalui Google Play , NGELAG.com hanya akan mereview nya sedikit sehingga kalian bisa lebih mudah dalam menentukan aplikasi jadwal imsak yang mana yang harus saya download ?

Aplikasi Jadwal Imsak Ramadhan Tahun 2016 Terbaik

Aplikasi jadwal imsak ramadhan tahun 2016 ini cocok digunakan pada berbagai lokasi , karena aplikasi ini memiliki program yang secara otomatis akan melakukan kalkulasi waktu imsak 2016 berdasarkan lokasi dengan bantuan GPS yang menjadi salah satu fitur pada smartphone Android .

Waktu Salat, Imsakiyah, Qibla

Aplikasi ini buatan Indonesia , dan sudah sangat populer karena selain memiliki fitur Jadwal Imsakiyah 2016 , juga memiliki fitur jadwal Salat dan Arah Kiblat .

Simak Juga :  Spek Xiaomi Redmi 4X Harga & Review

Aplikasi ini sangat cocok untuk menemani hari-hari di bulan puasa agar ibadah di bulan Ramadhan 2016 menjadi lebih nyaman dan teratur karena dapat dengan mudah mengetahui Jadwal Imsak 2016 .

  • Ukuran aplikasi : 6.3 M
  • Minimum Requiriment : Android 4.0
  • Diupdate Pada Tanggal 14 Januari 2016

DOWNLOAD APLIKASI JADWAL IMSAK 2016 INI

Download Aplikasi Jadwal Imsak 2016
Aplikasi Jadwal Imsak 2016

Imsakiyah Widget 1437H

Aplikasi Imsakiyah Widget 1437 H ini dibuat khusus untuk bulan puasa tahun 2016 , selain jadwal imsak 2016 , aplikasi ini juga memiliki fitur pengingat shalat dengan notifikasi berupa adzan .

Kita bisa dengan mudah mengetahui waktu imsak hari ini di bulan puasa tahun 2016 dengan memasang sebuah widget pada home screen Android .

  • Ukuran Aplikasi : 2.9 M
  • Minimum Requirement : Android 2.2

Download Aplikasi Imsakiyah Widget 2016 1437 H 

Download Aplikasi Jadwal Imsak 2016 1437 H
Aplikasi Jadwal Imsak 2016 1437 H

Itulah tadi Jadwal Imsak Ramadhan 2016 dalam bentuk aplikasi yang bisa kalian download secara gratis melalui Google Play Store . Jadwal Imsak Ramadhan 2016 dalam bentuk aplikasi sangat praktis digunakan karena akan secara otomatis memberikan jadwal imsak di kota Bandung , Jakarta , Surabaya , Palembang , Jogja , Dan semua kota di Indonesia karena aplikasi ini memiliki program yang secara otomatis mengkalkulasi waktu imsak dan adzan dengan mengacu kepada lokasi dari GPS Smartphone Android Kalian .

NGELAG.COM MENGUCAPKAN SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA DI BULAN RAMADHAN TAHUN 2016 / 1437 H.