Kategori: Gadget

  • Harga GoPro HERO 4 Black Dan Spesifikasi

    Harga GoPro HERO 4 Black Dan Spesifikasi

    Harga GoPro HERO 4 Black saat ini mengalami penurunan . Hal tersebut dikarenakan GoPro HERO 5 sudah dirilis pada akhir tahun 2016 lalu . Selain itu saingan GoPro yang semakin banyak membuat perusahaan yang didirikan sejak tahun 2002 ini harus pandai-pandai bersaing harga .

    Meskipun GoPro HERO 4 Black sudah dirilis sejak tahun 2014 lalu , popularitas kamera ini masih sangat tinggi . Di Indonesia sendiri peminat action camera yang sempat memimpin pasar pada periode 2014-2015 ini masih sangat banyak .

    Harga GoPro HERO 4 Black Dan Spesifikasinya

    Kualitas GoPro HERO 4 Black dan kekuatan dari kamera ini yang sudah terbukti dan terjamin menjadi alasan mengapa kamera yang sudah berusia 3 tahun ini masih dicari banyak orang . Kali ini NGELAG.com akan menuliskan Harga GoPro HERO 4 Black lengkap dengan spesifikasi dan reviewnya .

    Baca Juga : Harga GoPro HERO 4 Silver & Harga GoPro HERO 4 Session

    Harga GoPro HERO 4 Black Dan Spesifikasi

    Harga Rp4.494.000
    Resolusi Video  4K30, 2.7K60, dan  1080p
    Resolusi Foto Efektif 12 Megapixel
    Range ISO 100 – 6400
    Media Penyimpanan microSD up to 128 GB
    Baterai 1160 mAh
    Waterproof Ya dengan waterproof case up to 40m
    Shockproof Ya
    Microphone Mono
    WiFi Ya
    Bluetooth Ya
    Time-lapse Ya

    Kamera GoPro HERO 4 Black adalah action camera yang memiliki kemampuan merekam video yang baik dan dilengkapi dengan berbagai pilihan resolusi agar kita bisa menyesuaikan ukuran video dengan kapasitas media penyimpanan yang kita gunakan .

    Dengan sistem kompresi NTSC/PAL , berikut ini adalah resolusi video yang bisa dihasilkan melalui action camera GoPro HERO4 :

    • 4K
      H.264
      3840 x 2160p / 30 fps / 25 fps / 24 fps
    • High Definition
      H.264
      2704 x 2028p / 30 fps / 25 fps
    • High Definition
      H.264
      2704 x 1520p / 60 fps / 50 fps / 48 fps
    • High Definition
      H.264
      2704 x 1520p / 30 fps / 25 fps / 24 fps
    • High Definition
      H.264
      1920 x 1440p / 80 fps / 60 fps / 50 fps
    • High Definition
      H.264
      1920 x 1440p / 48 fps
    • High Definition
      H.264
      1920 x 1440p / 60 fps / 50 fps / 48 fps
    • High Definition
      H.264
      1920 x 1440 / 30 fps / 25 fps / 24 fps
    • High Definition
      H.264
      1920 x 1080p / 120 fps / 90 fps / 80 fps
    • High Definition
      H.264
      1920 x 1080p / 60 fps / 50 fps / 48 fps
    • High Definition
      H.264
      1920 x 1080p / 30 fps / 25 fps / 24 fps
    • High Definition
      H.264
      1280 x 960p / 120 fps / 60 fps / 50 fps
    • High Definition
      H.264
      1280 x 720p / 240 fps / 120 fps / 60 fps
    • High Definition
      H.264
      1280 x 720p / 50 fps / 30 fps / 25 fps
    • Standard Definition
      H.264
      848 x 480p / 240 fps

    Untuk foto , anda bisa memilih beberapa resolusi dibawah ini :

    • JPEG: 12 Megapixel, 4000 x 3000 (4:3)
    • JPEG: 7 Megapixel, 3000 x 2250 (4:3)
    • JPEG: 5 Megapixel, 2560 x 1920 (4:3)

    Sedangkan format audio , GoPro HERO 4 Black masih menggunakan format AAC with AGC yang dihasilkan dari sebuah microphone 1.0-Channel Mono . Pada bagian port output kamera ini dilengkapi dengan 1x Mini-USB dan 1x HDMI D (Micro) .

    Kamera ini memiliki baterai berkapasitas 1160 mAh , dengan tegangan 3.8 VDC . Dengan baterai tersebut , GoPro HERO 4 Black mampu merekam video hingga 1.5 Jam lamanya .

    Harga GoPro HERO 4 Black Dan Spesifikasinya 16

    Untuk kualitas dari video kamera GoPro HERO 4 Black ini , anda tidak perlu ragu . Selain hasilnya jernih , warna yang dihasilkan juga sangat tajam dan kamera wide angle ini tidak memperlihatkan distorsi yang mengganggu pada hasil video maupun fotonya .

    Kekurangan GoPro HERO 4 Black

    1. Microphone mono sehingga kualitas audio masih pas-pasan.
    2. Tidak dilengkapi built-in LCD sehingga kontrol kamera sedikit rumit.
    3. Harga GoPro HERO 4 Black terbilang mahal jika dibandingkan dengan action camera sejenis GoPro lainnya .
    4. Kapasitas baterainya terlalu kecil sehingga butuh baterai cadangan jika merekam video pada resolusi tinggi dengan durasi yang lama .

    Kelebihan GoPro HERO 4 Black

    1. Mampu merekam video dengan resolusi dan fps yang baik (4K at 30fps atau 1080p at 120fps).
    2. Mounting dan Accessories lengkap sehingga mudah digunakan pada kegiatan apapun .
    3. Kamera GoPro HERO 4 Black adalah yang terbaik pada tahun 2014-2015 , kamera ini kuat , tahan banting dan handal .

    Kesimpulannya adalah , GoPro HERO 4 Black adalah action camera yang sangat baik . Spesifikasinya memang tidak jauh berbeda dengan GoPro HERO 4 Silver , namun jika anda ingin merekam video 4K , GoPro HERO 4 Black adalah salah satu pilihan yang tepat .

  • Harga Kogan Action Camera Terbaik 2017

    Harga Kogan Action Camera Terbaik 2017

    Harga Kogan Action Camera yang dibawah Rp.500,000 membuat banyak orang yang berminat untuk membeli kamera ini dibanding membeli kamera sekelas Xiaomi Yi atau GoPro .

    Kogan Action Camera adalah kamera sekelas Bcare yang dibuat di China dan merupakan produk Generic , dimana kamera ini tidak diproduksi langsung oleh perusahaan kamera bernama Kogan , melainkan produk dibuat oleh produsen kamera di China lalu di beri nama Kogan (re-branding) .

    Ada yang bilang kualitas Kogan Action Camera sangat baik untuk kamera dengan harga yang sangat murah , namun tidak sedikit orang yang mengeluh bahwa kamera Kogan mudah rusak dan kualitasnya kurang baik .

    Agar tidak bingung dan penasaran , mari kita ulas bersama daftar harga Kogan Action Camera lengkap dengan spesifikasi , hasil video dan review singkat dari setiap action camera ini .

    Harga Kogan Action Camera Termahal Hingga Termurah 2017

    Jenis Action Camera Kogan Harga
    Kogan 4K Ultra HD Rp . 449,000
    Kogan Action Camera 1080p Wi-Fi Rp . 320,000
    Kogan Action Camera 720p Rp . 220,000
    Kogan Action Camera 1080p Rp . 200,000

    Spesifikasi Kogan 4K Ultra HD

    Harga Kogan 4K Ultra HD Action Camera
    Kogan 4K Ultra HD Action Camera
    Harga Rp . 449,000
    Resolusi Foto 16 Megapixel
    Resolusi Video 4K 30 fps (Interpolated)
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 64 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Ya

    Hasil Video Kogan 4K Ultra HD Action Camera :

    Meskipun ditulis memiliki resolusi 4K Ultra HD , sepertinya kamera ini menggunakan teknologi interpolated dimana resolusi videonya mungkin hanya 1080p atau dibawahnya , lalu dengan bantuan software setiap pixel dari resolusi 1080p dilipat gandakan hingga resolusinya berubah menjadi 4K .

    Hal tersebut membuat kualitas video dari kamera ini kurang begitu tajam , sedikit blurry dan terdapat sedikit distorsi yang tidak terlalu mengganggu . Namun kamera Kogan 4K Ultra HD adalah action camera kogan terbaik dibanding yang lain .

    Spesifikasi Kogan Action Camera 1080p Wi-Fi

    Harga Kogan Action Camera 1080p Wi-Fi
    Kogan Action Camera 1080p Wi-Fi
    Harga Rp . 320,000
    Resolusi Foto 12 Megapixel
    Resolusi Video 1080p
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 64 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Ya

    Hasil Video Kogan Action Camera 1080p Wi-Fi :

    https://www.youtube.com/watch?v=r_HC622bacc

    Sepertinya kamera Kogan Action Camera 1080p Wi-Fi juga sama menggunakan interpolasi agar video yang dihasilkan memiliki resolusi 1080p . Terlihat pada video diatas ketajaman gambar turun drastis dan lensa yang digunakan lebih mirip fish eye .

    Spesifikasi Kogan Action Camera 1080p Non WiFi

    Harga Kogan Action Camera 1080p
    Kogan Action Camera 1080p
    Harga Rp . 200,000
    Resolusi Foto 12 Megapixel
    Resolusi Video 1080p
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 64 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Tidak

    Hasil Video Kogan Action Camera 1080p :

    Distorsi dimana-mana , itulah yang terlihat pada video diatas . Kamera ini sebetulnya sama dengan versi WiFi dimana masih menggunakan interpolasi . Berbeda dengan kamera berkualitas lain yang menyajikan resolusi asli dari kamera , kamera kogan seolah-olah memaksakan kemampuan hardware agar sanggup mencapai resolusi yang diinginkan .

    Walaupun demikian , dengan harga yang murah , kamera kogan terbukti bisa nyemplung ke air seperti yang ditunjukan pada video diatas .

    Spesifikasi Kogan Action Camera 720p

    Harga Kogan Action Camera 720p
    Kogan Action Camera 720p
    Harga Rp . 220,000
    Resolusi Foto 8 Megapixel
    Resolusi Video 720p
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 32 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Tidak

    Hasil Video Kogan Action Camera 720p :

    Untuk kualitas dari kamera ini bisa kalian lihat pada video diatas .

    Kamera Kogan Bagus Atau Tidak ?

    Jika kalian memiliki budget 500 ribu dan sudah tidak sabar untuk memiliki action camera , maka kamera kogan 4K bisa dijadikan pilihan sebelum membeli kamera aksi murah lainnya .

    Namun jika kalian menginginkan kualitas action camera yang baik , garansi yang jelas dan hasil video yang maksimal , kalian bisa memilih salah satu dari 13 Action Camera Terbaik Tahun 2017 .

  • Harga Bcare Action Camera Paling Murah 2017

    Harga Bcare Action Camera Paling Murah 2017

    Harga Bcare Action Camera yang murah membuat masyarakat penasaran dengan spesifikasi , hasil video dan foto dari action camera ini . Bcare saat ini memiliki 5 produk action camera dengan harga yang terbilang sangat murah .

    Lalu apakah hasil bcare action camera itu bagus ? apakah kekurangan bcare action camera ? untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut , kami telah membuatkan sebuah artikel yang merangkum harga , spesifikasi dan kualitas dari Bcare B-Cam X-3 WiFi , Bcare B-Cam X-1 , Bcare B-Cam X-2 WiFi , Bcare B-Cam 12MP dan Bcare B-Cam U-1 12MP .

    Daftar Harga Bcare Action Camera Terbaru 2017

    Jenis Bcare Action Camera Harga
    Bcare B-Cam X-3 WiFi Rp . 509,000
    Bcare B-Cam 12MP Rp . 415,000
    Bcare B-Cam X-2 WiFi Rp . 359,000
    Bcare B-Cam U-1 12MP Rp . 209,000
    Bcare B-Cam X-1 Rp . 242,000

    Spesifikasi Bcare B-Cam X-3 WiFi

    Harga Bcare B-Cam X-3 WiFi Action Camera
    Bcare B-Cam X-3 WiFi Action Camera
    Harga Rp . 509,000
    Resolusi Foto 16 Megapixel
    Resolusi Video 4K 25 fps (Interpolated)
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 64 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Ya

    Hasil Video Bcare B-Cam X-3 WiFi Action Camera :

    Jika dilihat dari hasil video diatas , bisa dibilang Bcare B-Cam X-3 WiFi Action Camera memiliki kualitas yang baik . Resolusi yang dimiliki kamera ini cukup tinggi ditambah ketajaman warna nya yang optimal .

    Jika kalian melihat video diatas , sayangnya kamera ini belum sempurna dalam menghilangkan distorsi . Apa itu distorsi pada video ? Berikut ini ilustrasi dari image distrosion .

    Image Distortion
    Image Distortion

    Image Distortion adalah kecacatan pada sebuah gambar atau video yang biasanya terjadi pada kamera dengan lensa wide . Kamera berkualitas biasanya memiliki software yang mampu meminimalisir video dan image distortion dengan baik .

    Spesifikasi Bcare B-Cam X-1

    Harga Bcare B-Cam X-1 Action Camera
    Bcare B-Cam X-1 Action Camera
    Harga Rp . 415,000
    Resolusi Foto 12 Megapixel
    Resolusi Video 1080p 15 fps
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 64 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi No

    Hasil Video Bcare B-Cam X-1 Action Camera :

    Seperti yang kalian lihat pada video diatas , Bcare B-Cam X-1 Action Camera memiliki resolusi video yang lumayan baik . Namun memiliki stabilitas yang rendah dan video distorsi yang sangat tinggi .

    Spesifikasi Bcare B-Cam X-2 WiFi

    Harga Bcare B-Cam X-2 WiFi Action Camera
    Bcare B-Cam X-2 WiFi Action Camera
    Harga Rp . 359,000
    Resolusi Foto 12 Megapixel
    Resolusi Video 1080p 25 fps
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 64 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Ya

    Hasil Video Bcare B-Cam X-2 WiFi Action Camera :

    Resolusi dan ketajaman warna dari Bcare B-Cam X-2 WiFi Action Camera bisa dibilang cukup baik , sayangnya video diatas sudah diedit guna mengurangi guncangan pada video sehingga kita tidak bisa mengetahui bagaimana stabilitas kamera tersebut saat merekam gambar . Image Distortion pada kamera ini juga terlihat jelas .

    Spesifikasi Bcare B-Cam 12MP

    Harga Bcare B-Cam 12MP Action Camera
    Bcare B-Cam 12MP Action Camera
    Harga Rp . 209,000
    Resolusi Foto 12 Megapixel
    Resolusi Video 1080p
    Layar 1.5 Inch
    Storage microSD Up to 8 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Tidak

    Hasil Rekaman Video Dari Bcare B-Cam 12MP Action Camera :

    https://www.youtube.com/watch?v=zKbEDyAllng

    Sesuai dengan harga yang murah Bcare B-Cam 12MP Action Camera hanya mampu menghasilkan video yang pas-pasan , ditambah angle yang tidak begiut lebar . Saya rasa tidak perlu dijelaskan lagi kualitas dari kamera ini .

    Spesifikasi Bcare B-Cam U-1 12MP

    Harga Bcare B-Cam U-1 12MP Action Camera
    Bcare B-Cam U-1 12MP Action Camera
    Harga Rp . 242,000
    Resolusi Foto 12 Megapixel
    Resolusi Video 1080p Interpolated
    Layar 2 Inch
    Storage microSD Up to 32 GB
    Baterai 900 mAh
    Waterproof Ya , Up to 30 m
    WiFi Tidak

    Hasil Rekaman Video Dari Bcare B-Cam U-1 12MP Action Camera:

    Namanya juga action camera ekonomis , Bcare B-Cam U-1 12MP Action Camera hanya mampu menghasilkan video yang rendah sekali kualitasnya .

    Bcare Action Camera Adalah Kamera “Generik”

    Kesimpulan dari artikel ini ditambah pengalaman dalam meneliti action camera , Bcare Action Camera adalah kamera generik dimana kamera ini tidak diproduksi oleh perusahaan resmi melainkan diproduksi oleh produsen kamera asal China lalu diberi nama Bcare (rebranding) .

    Baca Juga : Kelebihan Dan Kekurangan Action Camera Buatan China

    Seperti kamera generic lainnya , Bcare Action camera juga tidak memiliki informasi yang jelas seputar hardware (Procesor , Lensa dan Chipset) yang digunakan . Selain itu kualitas dari kamera ini jika diberi nilai , maka nilainya adalah 6/10 .

    Jika kalian memang menyukai kamera bcare dan tidak mempedulikan masalah kualitas dan ketahanan dari kamera ini , maka dengan budget yang rendah , kalian bisa memiliki sebuah action camera dengan bentuk dan hasil video yang bisa dibilang hampir mendekati Xiaomi Yi .

  • 5 HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta

    5 HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta

    HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta banyak diminati oleh masyarakat , selain Samsung memiliki reputasi yang baik dalam memproduksi smartphone , hp samsung dibawah 1 juta merupakan smartphone yang cukup berkualitas .

    Meskipun murah , smartphone samsung dibawah 1 juta memiliki spesifikasi yang lumayan dan cukup handal ketika digunakan sehari-hari . Jadi , jika anda kebetulan sedang mencari smartphone dibawah 1 juta , samsung bisa dijadikan pilihan anda.

    Berikut ini kami sudah tuliskan 5 HP Samsung Harga Dibawah 1 Juta . Baca Juga : Harga HP Samsung Android Termurah 2017

    Daftar Harga HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta

    Jenis Smartphone Samsung Harga
    Galaxy Young 2 Rp . 625.000
    Samsung Z2 Rp . 799.000
    Galaxy V Plus Rp . 829.000
    Galaxy V2 Rp . 939.000
    Galaxy J1 mini Rp . 960.000

    Galaxy Young 2

    Daftar Harga HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta - Galaxy Young 2
    Galaxy Young 2

    Spesifikasi Samsung Galaxy Young 2 :

    Harga Samsung Galaxy Young 2 Rp . 625.000
    Dimensi , Bobot 109.8 x 59.9 x 11.8 mm, 108 gram
    Processor Cortex A7 Single-Core 1 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 512 MB
    Penyimpanan 4 GB, microSD up to 32 GB
    Layar 3.5 inci (320 x 480 piksel)
    Kamera 3 Megapixel
    Baterai 1300 mAh
    Sistem Operasi Android 4.4 KitKat
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Compass

    Samsung Z2

    Daftar Harga HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta - Samsung Z2
    Samsung Z2

    Spesifikasi Samsung Z2 :

    Harga Samsung Z2 Rp . 799.000
    Dimensi , Bobot 121.5 x 63 x 10.8 mm, 127 gram
    Processor Quad-core 1.5 GHz Cortex-A7
    GPU Mali-400MP2
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 200 GB
    Layar 4.0 inci (480 x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel & VGA
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Tizen OS, v2.4
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Compass

    Dengan RAM 1GB , Samsung Z2 adalah salah satu HP Samsung murah dibawah satu juta yang memiliki performa terbaik dibanding yang lainnya . Processor Quad Core 1.5 GHz membuat smartphone dengan sistem operasi Tizen ini mampu bekerja dengan sangat baik .

    Jaringannya sudah 4G dan anda bisa menggunakan dual sim pada smartphone ini .

    Galaxy V Plus

    Daftar Harga HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta - Galaxy V Plus
    Galaxy V Plus

    Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus :

    Harga Samsung Galaxy V Plus Rp . 829.000
    Dimensi , Bobot 121.4 x 62.9 x 10.7 mm, 123 gram
    Processor Dual-core 1.2 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 512 MB
    Penyimpanan 4 GB, microSD up to 64 GB
    Layar 4 inci (400 x 800 piksel)
    Kamera 3.15 Megapixel , LED Flash
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Android 4.4.2 KitKat
    Jaringan Dual-SIM GSM / HSPA
    Sensor Accelerometer

    Galaxy V2

    Daftar Harga HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta - Galaxy V2
    Galaxy V2

    Spesifikasi Samsung Galaxy V2 :

    Harga Samsung Galaxy V2 Rp . 939.000
    Dimensi , Bobot 121.6 x 63.1 x 10.8 mm, 123 gram
    Processor Quad Core 1.2 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 128 GB
    Layar 4 inci (480 x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel & VGA
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Android v 5.1 Lolipop
    Jaringan Dual-SIM 3G
    Sensor Accelerometer

    Selain Samsung Z2 , Samsung Galaxy V2 adalah HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta yang memiliki RAM 1 GB yang kedua . Smartphone ini menggunakan sistem operasi Android v 5.1 Lolipop . Sayangnya dukungan Jaringan smartphone ini hanya 3G , meskipun demikian jika anda menggunakan provider 3G yang berkualitas , tentu kecepatan internetnya tidak akan sepelan yang dibayangkan .

    Galaxy J1 mini

    Daftar Harga HP Samsung Murah Dibawah 1 Juta - Galaxy J1 mini
    Galaxy J1 mini

    Spesifikasi Samsung Galaxy J1 mini :

    Harga Samsung Galaxy J1 mini Rp . 960.000
    Dimensi , Bobot 121.6 x 63.1 x 10.8 mm, 126gram
    Processor Quad-Core 1.5 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 128 GB
    Layar 4 inci (480 x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel dan VGA
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Android 5.1 Lollipop
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer

    HP Samsung harga dibawah 1 juta yang terakhir adalah Samsung Galaxy J1 mini . Smartphone dengan sistem operasi Android 5.1 Lollipop ini , memiliki RAM 1GB dan processor Quad-Core 1.5 GHz .

    Meski harganya hampir menyentuh angka 1 Juta , smartphone dengan ukuran layar 4 Inch ini mampu memberikan performa terbaik seperti saat bermain game atau menggunakan aplikasi ringan lainnya .

    Dukungan Jaringannya sudah 4G sehingga bisa dibilang Samsung Galaxy J1 mini ini sangat cocok untuk anda yang mencari smartphone murah dibawah 1 juta dengan kualitas yang baik , ram 1GB dan sudah bisa menggunakan provider 4G di Indonesia .

    Itulah tadi ke 5 hp Samsung harga dibawah 1 juta yang bisa anda pilih sesuai dengan budget dan kebutuhan anda masing-masing .

  • Harga HP Samsung Android Termurah 2017

    Harga HP Samsung Android Termurah 2017

    Harga HP Samsung sangat bervariasi hal ini disebabkan karena Samsung memiliki produk smartphone Android dengan pilihan yang banyak . Di tahun 2017 ini , harga HP Samsung termurah dipegang oleh Galaxy Young 2 dengan harga Rp. 625.000 .

    Sedangkan harga hp samsung termahal untuk saat ini masih dipegang oleh Galaxy S6 edge+ dengan harga Rp . 8.700.000 . Entah mengapa Samsung Galaxy S6 edge+ di Indonesia harganya sangat tinggi dibanding Samsung Galaxy S7 yang lebih baru tahun produksinya.

    Pada artikel kali ini kami akan menuliskan setidaknya 36 Smartphone Samsung yang dikenal dengan sebutan “Galaxy”  . Meskipun sebenarnya samsung memiliki produk smartphone lebih banyak dari pada yang dituliskan diatas , kali ini kami hanya akan menuliskan harga hp samsung yang masih dalam status tersedia dan paling banyak digunakan oleh masyarakat di Indonesia .

    Jika ada produk smartphone dari Samsung yang baru , dan dirilis di Indonesia , kami akan segera mengupdate daftar harga dibawah ini . Begitu pula dengan harga hp samsung yang sudah discontinue kami akan langsung menghapusnya .

    Daftar Harga HP Samsung Android Termurah Hingga Termahal Terbaru 2017

    Jenis Smartphone Samsung Harga
    Galaxy Young 2 Rp . 625.000
    Samsung Z2 Rp . 799.000
    Galaxy V Plus Rp . 829.000
    Galaxy V2 Rp . 939.000
    Galaxy J1 mini Rp . 960.000
    Galaxy J1 Ace Rp . 1.114.000
    Galaxy J1 Ace Neo Rp . 1.197.100
    Galaxy J1 (2016) Rp . 1.380.000
    Galaxy J2 Prime Rp . 1.500.000
    Galaxy J3 (2016) Rp . 1.650.000
    Galaxy Grand Prime Rp . 1.650.000
    Galaxy A3 Rp . 1.800.000
    Galaxy J2 (2016) Rp . 1.885.000
    Galaxy J5 Rp . 2.072.700
    Galaxy E5 Rp . 2.444.000
    Galaxy J5 (2016) Rp . 2.445.000
    Galaxy J5 Prime Rp . 2.593.200
    Galaxy On7 Rp . 2.650.000
    Galaxy J7 Rp . 2.700.000
    Galaxy A3 (2016) Rp . 2.702.500
    Galaxy A5 Rp . 2.750.000
    Galaxy J7 (2016) Rp . 2.900.000
    Galaxy A5 (2016) Rp . 2.909.300
    Galaxy E7 Rp . 3.109.100
    Galaxy J7 Prime Rp . 3.223.400
    Galaxy A7 (2016) Rp . 4.400.000
    Galaxy Note 4 Rp . 4.599.000
    Galaxy A8 (2016) Rp . 4.775.000
    Galaxy Note edge Rp . 5.700.000
    Galaxy A9 Pro Rp . 6.200.000
    Galaxy S6 edge Rp . 6.575.900
    Galaxy S6 Rp . 6.750.000
    Galaxy Note5 Rp . 7.000.000
    Galaxy S7 Rp . 8.499.000
    Galaxy S7 edge Rp . 8.673.000
    Galaxy S6 edge+ Rp . 8.700.000

    Jika kalian ingin juga mengetahui daftar harga hp samsung dan spesifikasinya , berikut kami sudah tuliskan dengan lengkap dan singkat . Mohon maaf jika terjadi kesalahan dalam penulisan harga maupun spesifikasi .

    Update Smartphone Samsung Terbaru 

    [toc]

    Anda mungkin penasaran , dan bertanya mengapa smartphone samsung sangat digemari oleh masyarakat . Jawabannya adalah karena samsung memiliki kualitas yang baik pada setiap smartphone produksi nya . Dan mereka pintar dalam memasarkan produk barunya seperti menggunakan video iklan yang kreatif seperti berikut ini :

    https://www.youtube.com/watch?v=l5aF23XpBwU

    Galaxy Young 2

    Harga HP Samsung Galaxy Young 2 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy Young 2

    Spesifikasi Samsung Galaxy Young 2 :

    Harga Samsung Galaxy Young 2 Rp . 625.000
    Dimensi , Bobot 109.8 x 59.9 x 11.8 mm, 108 gram
    Processor Cortex A7 Single-Core 1 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 512 MB
    Penyimpanan 4 GB, microSD up to 32 GB
    Layar 3.5 inci (320 x 480 piksel)
    Kamera 3 Megapixel
    Baterai 1300 mAh
    Sistem Operasi Android 4.4 KitKat
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Compass

    Samsung Z2

    Harga HP Samsung Z2 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Z2

    Spesifikasi Samsung Z2 :

    Harga Samsung Z2 Rp . 799.000
    Dimensi , Bobot 121.5 x 63 x 10.8 mm, 127 gram
    Processor Quad-core 1.5 GHz Cortex-A7
    GPU Mali-400MP2
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 200 GB
    Layar 4.0 inci (480 x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel & VGA
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Tizen OS, v2.4
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Compass

    Galaxy V Plus

    Harga HP Samsung Galaxy V Plus Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy V Plus

    Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus :

    Harga Samsung Galaxy V Plus Rp . 829.000
    Dimensi , Bobot 121.4 x 62.9 x 10.7 mm, 123 gram
    Processor Dual-core 1.2 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 512 MB
    Penyimpanan 4 GB, microSD up to 64 GB
    Layar 4 inci (400 x 800 piksel)
    Kamera 3.15 Megapixel , LED Flash
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Android 4.4.2 KitKat
    Jaringan Dual-SIM GSM / HSPA
    Sensor Accelerometer

    Galaxy V2

    Harga HP Samsung Galaxy V2 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    HP Samsung Galaxy V2

    Spesifikasi Samsung Galaxy V2 :

    Harga Samsung Galaxy V2 Rp . 939.000
    Dimensi , Bobot 121.6 x 63.1 x 10.8 mm, 123 gram
    Processor Quad Core 1.2 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 128 GB
    Layar 4 inci (480 x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel & VGA
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Android v 5.1 Lolipop
    Jaringan Dual-SIM 3G
    Sensor Accelerometer

    Galaxy J1 mini

    Harga HP Samsung Galaxy J1 mini Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J1 mini

    Spesifikasi Samsung Galaxy J1 mini :

    Harga Samsung Galaxy J1 mini Rp . 960.000
    Dimensi , Bobot 121.6 x 63.1 x 10.8 mm, 126gram
    Processor Quad-Core 1.5 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 128 GB
    Layar 4 inci (480 x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel dan VGA
    Baterai 1500 mAh
    Sistem Operasi Android 5.1 Lollipop
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer

    Galaxy J1 Ace

    Harga HP Samsung Galaxy J1 Ace Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J1 Ace

    Spesifikasi Samsung Galaxy J1 Ace :

    Harga Samsung Galaxy J1 Ace Rp . 1.114.000
    Dimensi , Bobot 130.1 x 67.6 x 9.5 mm, 131 gram
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Mali-400MP2
    RAM 0.75 GB
    Penyimpanan 4 GB, microSD up to 128 GB
    Layar 4.3 inci (480x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel dan 2 Megapixel
    Baterai 1900 mAh
    Sistem Operasi Android 4.4.4 KitKat
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J1 Ace Neo

    Harga HP Samsung Galaxy J1 Ace Neo Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J1 Ace Neo

    Spesifikasi Samsung Galaxy J1 Ace Neo :

    Harga Samsung Galaxy J1 Ace Neo Rp . 1.197.100
    Dimensi , Bobot 130.1 x 67.6 x 9.5 mm, 131 gram
    Processor Quad-core 1.5 GHz
    GPU Mali-400MP2
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 4.3 inci (480x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel dan 2 Megapixel
    Baterai 1900 mAh
    Sistem Operasi Android 4.4.4 KitKat
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J1 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy J1 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J1 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy J1 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy J1 Ace (2016) Rp . 1.380.000
    Dimensi , Bobot 132.6 x 69.3 x 8.9 mm, 131 gram
    Processor Quad-core 1.3 GHz
    GPU Mali-400
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 4.3 inci (480x 800 piksel)
    Kamera 5 Megapixel dan 2 Megapixel
    Baterai 2050 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1.1 (Lollipop)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J2 Prime

    Harga HP Samsung Galaxy J2 Prime Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J2 Prime

    Spesifikasi Samsung Galaxy J2 Prime :

    Harga Samsung Galaxy J2 Prime Rp . 1.500.000
    Dimensi , Bobot 144.8 x 72.1 x 8.9 mm, 160 gram
    Processor Quad-core 1.4 GHz
    GPU Mali-T720MP2
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.0 inci (540 x 960 piksel)
    Kamera 8 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J3 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy J3 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J3 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy J3 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy J3 (2016) Rp . 1.650.000
    Dimensi , Bobot 142.3 x 71 x 7.9 mm , 138 gram
    Processor Quad-core 1.5 GHz
    GPU Mali-400
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.0 inci (540 x 960 piksel)
    Kamera 8 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1.1 (Lollipop)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy Grand Prime

    Harga HP Samsung Galaxy Grand Prime Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy Grand Prime

    Spesifikasi Samsung Galaxy Grand Prime :

    Harga Samsung Galaxy Grand Prime Rp . 1.650.000
    Dimensi , Bobot 144.8 x 72.1 x 8.6 mm , 156 gram
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Adreno 306
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 64 GB
    Layar 5.0 inci (540 x 960 piksel)
    Kamera 8 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android v4.4.4 (KitKat), upgradable to v5.0.2/v5.1.1 (Lollipop)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer , compass dan Proximity Sensor

    Galaxy A3

    Harga HP Samsung Galaxy A3 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy A3

    Spesifikasi Samsung Galaxy A3 :

    Harga Samsung Galaxy A3 Rp . 1.800.000
    Dimensi , Bobot 130.1 x 65.5 x 6.9 mm , 110.3 gram
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Adreno 306
    RAM 1 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 64 GB
    Layar 4.5 inci (540 x 960 piksel)
    Kamera 8 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android v4.4.4 (KitKat),upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer , compass dan Proximity Sensor

    Galaxy J2 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy J2 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J2 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy J2 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy J2 (2016) Rp . 1.885.000
    Dimensi , Bobot 142.4 x 71.1 x 8 mm , 138 gram
    Processor Quad-core 1.5 GHz
    GPU Mali-400MP2
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 128 GB
    Layar 5.0  inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 8 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android OS, v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J5

    Harga HP Samsung Galaxy J5 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J5

    Spesifikasi Samsung Galaxy J5 :

    Harga Samsung Galaxy J5 Rp . 2.072.700
    Dimensi , Bobot 142.1 x 71.8 x 7.9 mm , 146 gram
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Adreno 306
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.0  inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 8 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1 (Lollipop)upgradable to Android v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy E5

    Harga HP Samsung Galaxy E5 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy E5

    Spesifikasi Samsung Galaxy E5 :

    Harga Samsung Galaxy E5 Rp . 2.444.000
    Dimensi , Bobot 141.6 x 70.2 x 7.3 mm
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Tidak Diketahui
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 64 GB
    Layar 5.0  inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 8 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android OS, v4.4.4 (KitKat)
    Jaringan Dual-SIM GSM / HSPA
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J5 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy J5 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J5 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy J5 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy J5 (2016) Rp . 2.445.000
    Dimensi , Bobot 145.8 x 72.3 x 8.1 mm , 159 gram
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Adreno 306
    RAM 2 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.0  inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3100 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J5 Prime

    Harga HP Samsung Galaxy J5 Prime Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J5 Prime

    Spesifikasi Samsung Galaxy J5 Prime :

    Harga Samsung Galaxy J5 Prime Rp . 2.593.200
    Dimensi , Bobot 142.8 x 69.5 x 8.1 mm , 143 gram
    Processor Quad-core 1.4 GHz
    GPU Mali-T720
    RAM 2 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.0  inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2400 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint , Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy On7

    Harga HP Samsung Galaxy On7 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy On7

    Spesifikasi Samsung Galaxy On7 :

    Harga Samsung Galaxy On7 Rp . 2.650.000
    Dimensi , Bobot 151.8 x 77.5 x 8.2 mm , 172 gram
    Processor Quad-core 1.4 GHz
    GPU Mali-T720
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 8 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.5  inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3000 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1 (Lollipop) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J7

    Harga HP Samsung Galaxy J7 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J7

    Spesifikasi Samsung Galaxy J7 :

    Harga Samsung Galaxy J7 Rp . 2.700.000
    Dimensi , Bobot 152.2 x 78.7 x 7.5 mm , 171 gram
    Processor Octa-core 1.5 GHz
    GPU Adreno 405
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.5  inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2400 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1 (Lollipop), upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy A3 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy A3 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy A3 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy A3 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy A3 (2016) Rp . 2.702.500
    Dimensi , Bobot 134.5 x 65.2 x 7.3 mm , 132 gram
    Processor Quad-core 1.5 GHz
    GPU Adreno 306
    RAM 1.5 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 4.7 inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2300 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1.1 (Lollipop), upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer , compass dan Proximity Sensor

    Galaxy A5

    Harga HP Samsung Galaxy A5 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy A5

    Spesifikasi Samsung Galaxy A5 :

    Harga Samsung Galaxy A5 Rp . 2.750.000
    Dimensi , Bobot 139.3 x 69.7 x 6.7 mm , 123 gram
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Adreno 306
    RAM 2 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 64 GB
    Layar 5.0 inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2300 mAh
    Sistem Operasi Android v4.4.4 (KitKat), v6.0.1 (Marshmallow), direncanakan bisa upgrade ke v7.0 (Nougat)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J7 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy J7 (2016) Spesifikasi Terbaru Di IndonesiaHarga HP Samsung Galaxy J7 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J7 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy J7 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy J7 (2016) Rp . 2.900.000
    Dimensi , Bobot 151.7 x 76 x 7.8 mm , 170 gram
    Processor Octa-core 1.6 GHz
    GPU Mali-T830MP2
    RAM 2 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.5 inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3300 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy A5 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy A5 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy A5 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy A5 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy A5 (2016) Rp . 2.909.300
    Dimensi , Bobot 144.8 x 71 x 7.3 mm , 155 gram
    Processor Octa-core 1.6 GHz
    GPU Mali-T720MP2
    RAM 2 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.2 inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2900 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1.1 (Lollipop) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy E7

    Harga HP Samsung Galaxy E7 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy E7

    Spesifikasi Samsung Galaxy E7 : 

    Harga Samsung Galaxy E7 Rp . 3.109.100
    Dimensi , Bobot 151.3 x 77.2 x 7.3 mm , 141 gram
    Processor Quad-core 1.2 GHz
    GPU Adreno 306
    RAM 2 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 64 GB
    Layar 5.5 inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2950 mAh
    Sistem Operasi Android v4.4.4 (KitKat) upgradable to v5.1.1 (Lollipop)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy J7 Prime

    Harga HP Samsung Galaxy J7 Prime Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy J7 Prime

    Spesifikasi Samsung Galaxy J7 Prime :

    Harga Samsung Galaxy J7 Prime Rp . 3.223.400
    Dimensi , Bobot 151.7 x 75 x 8 mm , 167 gram
    Processor Octa-core 1.6 GHz
    GPU Mali-T830MP2
    RAM 3 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.5 inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 8 Megapixel
    Baterai 3300 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint , Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy A7 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy A7 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy A7 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy A7 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy A7 (2016) Rp . 4.400.000
    Dimensi , Bobot 151.5 x 74.1 x 7.3 mm , 172 gram
    Processor Octa-core 1.6 GHz
    GPU Mali-T720MP2
    RAM 3 GB
    Penyimpanan 16 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.5 inci (720 x 1280 piksel)
    Kamera 13 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3300 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1.1 (Lollipop) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint , Accelerometer dan Proximity Sensor

    Galaxy Note 4

    Harga HP Samsung Galaxy Note 4 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy Note 4

    Spesifikasi Samsung Galaxy Note 4 :

    Harga Samsung Galaxy Note 4 Rp . 4.599.000
    Dimensi , Bobot 153.5 x 78.6 x 8.5 mm , 176 gram
    Processor Octa-core (4×1.3 GHz Cortex-A53 & 4×1.9 GHz Cortex-A57)
    GPU Mali-T760 MP6
    RAM 3 GB
    Penyimpanan 32 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.7 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 3.7 Megapixel
    Baterai 3220 mAh
    Sistem Operasi Android v4.4.4 (KitKat) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint , accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, gesture, UV, heart rate dan SpO2

    Galaxy A8 (2016)

    Harga HP Samsung Galaxy A8 (2016) Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy A8 (2016)

    Spesifikasi Samsung Galaxy A8 (2016) :

    Harga Samsung Galaxy A8 (2016) Rp . 4.775.000
    Dimensi , Bobot 156.6 x 76.8 x 7.2 mm , 182 gram
    Processor Octa-core (4×2.1 GHz Cortex-A57 & 4×1.5 GHz)
    GPU Mali-T760MP8
    RAM 3 GB
    Penyimpanan 32 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.7 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 8 Megapixel
    Baterai 3300 mAh
    Sistem Operasi Android OS, v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint , accelerometer, proximity dan compass

    Galaxy Note edge

    Harga HP Samsung Galaxy Note edge Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy Note edge

    Spesifikasi Samsung Galaxy Note edge :

    Harga Samsung Galaxy Note edge Rp . 5.700.000
    Dimensi , Bobot 151.3 x 82.4 x 8.3 mm , 174 gram
    Processor Quad-core 2.7 GHz
    GPU Adreno 420
    RAM 3 GB
    Penyimpanan 32/64 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 5.6 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 3.7 Megapixel
    Baterai 3000 mAh
    Sistem Operasi Android v4.4.4 (KitKat) upgradable to v6.0 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint , accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, UV, heart rate dan SpO2

    Galaxy A9 Pro

    Harga HP Samsung Galaxy A9 Pro Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy A9 Pro

    Spesifikasi Samsung Galaxy A9 Pro :

    Harga Samsung Galaxy A9 Pro Rp . 6.200.000
    Dimensi , Bobot 161.7 x 80.9 x 7.9 mm , 210 gram
    Processor Octa-core (4×1.8 GHz Cortex-A72 & 4×1.4 GHz)
    GPU Adreno 510
    RAM 4 GB
    Penyimpanan 32 GB, microSD up to 256 GB
    Layar 6.0 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 8 Megapixel
    Baterai 5000 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint , accelerometer, proximity dan compass

    Galaxy S6 edge

    Harga HP Samsung Galaxy S6 edge+ Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy S6 edge+

    Spesifikasi Samsung Galaxy S6 edge :

    Harga Samsung Galaxy S6 edge Rp . 6.575.900
    Dimensi , Bobot 142.1 x 70.1 x 7 mm , 132 gram
    Processor Octa-core (4×2.1 GHz Cortex-A57 & 4×1.5 GHz)
    GPU Mali-T760MP8
    RAM 3 GB
    Penyimpanan 32/64/128 GB
    Layar 5.1 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2600 mAh
    Sistem Operasi Android v5.0.2 (Lollipop) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate dan SpO2

    Galaxy S6

    Harga HP Samsung Galaxy S6 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy S6

    Spesifikasi Samsung Galaxy S6 :

    Harga Samsung Galaxy S6 Rp . 6.750.000
    Dimensi , Bobot 142.1 x 70.1 x 7 mm , 132 gram
    Processor Octa-core (4×2.1 GHz & 4×1.5 GHz)
    GPU Mali-T760MP8
    RAM 3 GB
    Penyimpanan 32/64/128 GB
    Layar 5.1 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 2550 mAh
    Sistem Operasi Android v5.0.2 (Lollipop) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate dan SpO2

    Galaxy Note5

    Harga HP Samsung Galaxy Note5 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy Note5

    Spesifikasi Samsung Galaxy Note5 :

    Harga Samsung Galaxy Note5 Rp . 7.000.000
    Dimensi , Bobot 153.2 x 76.1 x 7.6 mm , 171 gram
    Processor Octa-core (4×2.1 GHz Cortex-A57 & 4×1.5 GHz Cortex-A53)
    GPU Mali-T760MP8
    RAM 4 GB
    Penyimpanan 32/64/128 GB
    Layar 5.7 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3000 mAh
    Sistem Operasi Android v5.1.1 (Lollipop) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate dan SpO2

    Galaxy S7

    Harga HP Samsung Galaxy S7 Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    HP Samsung Galaxy S7

    Spesifikasi HP Samsung Galaxy S7 :

    Harga Samsung Galaxy S7 Rp . 8.499.000
    Dimensi , Bobot 142.4 x 69.6 x 7.9 mm , 152 gram
    Processor Quad-core (2×2.15 GHz Kryo & 2×1.6 GHz Kryo)
    GPU Adreno 530
    RAM 4 GB
    Penyimpanan 32/64 GB microSD up to 256 GB
    Layar 5.1 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 12 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3000 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0 (Marshmallow) upgradable to v7.0 (Nougat)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate dan SpO2

    Galaxy S7 edge

    Harga HP Samsung Galaxy S7 edge Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    HP Samsung Galaxy S7 edge

    Spesifikasi HP Samsung Galaxy S7 edge :

    Harga Samsung Galaxy S7 edge Rp . 8.673.000
    Dimensi , Bobot 150.9 x 72.6 x 7.7 mm , 157 gram
    Processor Quad-core (2×2.15 GHz Kryo & 2×1.6 GHz Kryo)
    GPU Adreno 530
    RAM 4 GB
    Penyimpanan 32/64/128 GB microSD up to 256 GB
    Layar 5.5 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 12 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3000 mAh
    Sistem Operasi Android v6.0 (Marshmallow) upgradable to v7.0 (Nougat)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate dan SpO2

    Galaxy S6 edge+

    Harga HP Samsung Galaxy S6 edge+ Spesifikasi Terbaru Di Indonesia
    Samsung Galaxy S6 edge+

    Spesifikasi Samsung Galaxy S6 edge+ :

    Harga Samsung Galaxy S6 edge+ Rp . 8.700.000
    Dimensi , Bobot 154.4 x 75.8 x 6.9 mm  , 153 gram
    Processor Octa-core (4×2.1 GHz Cortex-A57 & 4×1.5 GHz Cortex-A53)
    GPU Mali-T760MP8
    RAM 4 GB
    Penyimpanan 32/64 GB
    Layar 5.7 inci (1440 x 2560 piksel)
    Kamera 16 Megapixel dan 5 Megapixel
    Baterai 3000 mAh
    Sistem Operasi Android  v5.1.1 (Lollipop) upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
    Jaringan Dual-SIM 4G LTE
    Sensor Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate dan SpO2

    Itulah tadi daftar harga hp samsung dan spesifikasinya . Tidak terasa kami sudah menuliskan harga hp samsung murah dibawah 1 juta hingga yang paling mahal .

    Jika anda memiliki budget rendah , dan ingin memiliki smartphone dengan kualitas bagus harga hp samsung z2 yang murah bisa dijadikan pilihan . Jika anda memiliki budget lebih , anda bisa memilih produk hp samsung terbaru keluaran 2016 keatas.

    Jika ada informasi diatas yang kurang akurat , mohon bantuannya untuk mengkoreksi kesalahan tersebut . Gambar dan data diatas diambil langsung dari website resmi samsung .

  • Bocoran Spesifikasi LG G6 Harga Dan Tanggal Rilis

    Bocoran Spesifikasi LG G6 Harga Dan Tanggal Rilis

    LG G6 adalah smartphone flagship dari LG yang mungkin akan diperkenalkan kepada publik dalam beberapa minggu ke depan.

    Isu dan Rumor telah bermunculan tentang seperti apa fitur penerus dari smartphone modular LG G5 yang tahun lalu dirilis , serta fitur apa saja yang mungkin dihilangkan . Pada artikel kali ini , kami akan membahas segala sesuatu yang kami ketahui tentang G6 LG sejauh ini.

    Harga LG G6 dan Tanggal Rilis

    LG biasanya mengumumkan smartphone flagship baru pada semester pertama tahun ini. G5 diumumkan di Mobile World Congress pada awal Maret 2016, sedangkan G2, G3 dan G4 semua diluncurkan di acara-acara yang terpisah beberapa bulan setelah MWC .

    Perusahaan telah menjadwalkan acara pada tanggal 26 Februari yang merupakan hari minggu tepat sehari sebelum MWC 2017 dimulai dan dimana Samsung biasanya akan meluncurkan flagship baru. Undangan pers dan media dari LG untuk event besarnya kali ini pun menarik karena mereka menuliskan kalimat “See More, Play More ” Hal tersebut semakin membuat penasaran .

    Tahun lalu , LG G5 mulai tersedia di pasaran pada bulan April, seperti yang dilakukan pendahulunya sehingga kita bisa berharap agar LG G6 juga bisa tersedia di pasaran pada waktu yang sama dengan produk sebelumnya.

    Selain di Barcelona . Banyak juga yang mengatakan bahwa LG mungkin mulai menjual smartphone barunya tersebut pada 10 Maret di pasar Korea Selatan. Untuk masalah harga diperkirakan LG G6 dijual seharga 7 sampai 9 jutaan .

    Spesifikasi LG G6

    Performa dan Hardware

    Beberapa sumber mengatakan LG G6 seharusnya memiliki sistem wireless charging baru . Tapi seperti layar OLED curved edge, biasanya fitur yang di isukan tidak akan diterapkan pada smartphone LG. Pedahal dengan Sistem Wireless Charging baru ini , dikatakan mampu melakukan pengisian cepat dengan jarak hingga 70mm, tapi rupanya fitur tersebut masih terlalu jauh dari bayangan LG .

    Dalam hal perangkat keras lainnya, laporan terbaru telah menyebutkan bahwa LG G6 tidak akan datang dengan processor terbaru dari Qualcomm yaitu Snapdragon 835 . Diperkirakan Samsung Galaxy S8 akan menjadi flagship pertama yang memiliki prosesor ini.

    LG lebih memilih untuk menggunakan Snapdragon 821 . Diharapkan setidaknya 4GB RAM dan memori internal 32GB akan dimiliki smartphone LG G6 ini .

    Jika LG G5 merupakan bentuk akhir dari konsep modular LG , dimana terdapat baterai dan kamera yang bisa dilepas-pasang seperti Moto Z , LG memutuskan untuk tidak menggunakan desain modular dan pindah ke desain yang lebih terkesan premium .

    Pada smartphone LG G5 baterai yang digunakan berkapasitas 2800mAh sehingga kita bisa memperkirakan hal yang sama untuk LG G6, ya setidaknya 3000mAh. Diperkirakan perusahaan mungkin menggunakan teknologi yang sama seperti yang digunakan pada LG V20 untuk memastikan baterai tidak akan meledak atau terbakar seperti kasus Samsung Galaxy Note 7.

    Dari informasi diatas belum ada yang telah dikonfirmasi secara resmi , namun LG baru-baru ini mengumumkan bahwa V20 menggunakan pipa tembaga untuk mengambil panas dari hardware lalu disirkulasikan dan menghilang tanpa mengganggu kinerja smartphone . Hal tersebut berguna untuk menghindari baterai , sehingga masuk akal jika LG G6 akan menggunakan teknologi yang sama .

    Jika smartphone keluaran terbaru pada umumnya tidak memiliki jack headphone , LG G6 akan tetap menyediakan jack headphone .

    Desain

    Jika LG G5 diluncurkan dengan desain modular dan berbagai modul yang dijual terpisah. Sebuah laporan dari Korean Electronic Times telah mengklaim LG tidak akan menerapkan sistem modular pada LG G6  . LG mengatakan bahwa perusahaannya masih harus berinovasi dan melakukan penelitian lebih lanjut agar desain modularnya lebih berhasil dimasa yang akan datang .

    Pada bagian belakang LG G6 , akan ada selembar tempered glass menggantikan aluminium yang selama ini digunakan pada smartphone LG G5.

    Sebuah gambar bocoran yang diposting oleh The Verge menunjukkan bagian atas LG G6 . Dari foto tersebut bisa kita lihat LG G6 menyajikan perangkat smartphone dengan bezel yang sangat ramping, layar yang memiliki rasio yang proporsional dan terlihat sangat solid.

    Bocoran LG G6 Harga Spesifikasi dan Tanggal Rilis - The Verge
    The Verge

    Selain itu, ada laporan yang menunjukkan LG G6 akan memiliki fitur tahan air. Rupanya perusahaan LG sedang mempertimbangkan untuk menggunakan sistem sealing tahan air yang lebih mahal dibandingkan dengan karet pelindung Samsung Galaxy S7 dan S7 Edge.

    Perangkat sebelumnya , LG G5 memiliki sensor sidik jari yang dipasang pada bagian belakang, apakah LG G6 akan menempatkan sensor tersebut pada posisi yang sama ? masih belum ada konfirmasi terkait hal tersebut . Ada pun isu yang mengatakan bahwa LG G6 mungkin dirilis dengan iris scanner pada bagian depan, Seperti yang digunakan pada Samsung Galaxy S7 yang juga konon akan digunakan pada Samsung Galaxy S8 .

    Layar

    Menurut rumor yang berkembang ,  LG akan melengkapi G6 dengan layar curved OLED , seperti yang digunakan pada Samsung Galaxy S6 Edge dan S7 edge. Meskipun sudah memproduksi display OLED untuk Apple Jewelry Seri 2 , TV dan smartwatches nya sendiri, namun menurut kabar , LG Display tidak akan digunakan pada LG G6.

    Namun demikian , LG Display telah mengkonfirmasi bahwa G6 akan datang dengan layar berukuran 5,7 inci , resolusi 2880 x 1440 Quad HD. LG juga telah mengatakan bahwa layar nya akan memiliki aspek rasio ultra wide 18 : 9 . Selain itu kepadatan pixel pada layar G6 akan sebesar 564ppi untuk memberikan kualitas gambar yang super tajam dan “pengalaman menonton yang menakjubkan”. Ukuran Layar juga diklaim sangat ideal untuk multi-tasking dan menjalankan fungsi dual-screen .

    Kamera

    Image yang paling melekat pada LG G5 adalah dual kamera belakang  yang fantastis , dimana sistem dual camera tersebut mampu memberikan hasil foto yang sangat baik. Kami harapkan LG G6 untuk mengikuti jejak LG G5 .

    Untuk resolusi foro dan video yang dihasilkan dari kamera LG G6 ini sayangnya belum ada satu informasi pun yang kami terima .

     

    Sistem Operasi dan Software

    Karena LG baru saja merilis smartphone LG V20 yang menggunakan versi software dan sistem operasi terbaru , maka pada LG G6 kita bisa mengharapkan hal yang serupa .

    Kemungkinan besar aplikasi Google Assistant akan terpasang pada smartphone ini , serta beberapa sumber mengatakan LG mungkin menggunakan Amazon Alexa juga sebagai virtual assistant .

     

  • 5 Jenis Moto Mods Berserta Harga dan Fungsinya

    5 Jenis Moto Mods Berserta Harga dan Fungsinya

    Moto Z dan Moto Z Play resmi diluncurkan di Indonesia dengan harga yang bervariasi . Hal tersebut karena Moto Z dijual secara Bundle dengan Moto Mods .

    Anda tentu penasaran dengan harga dari masing-masing Moto Mods . Berikut ini kami tuliskan 5 Jenis Moto Mods lengkap dengan harga , spesifikasi dan fungsi dari masing-masing modul . Baca Juga : Harga Moto Z Di Indonesia Terbaru

    Jenis Modul Moto Mods Harga
    Moto Mods JBL SoundBoost | Speaker Rp . 1,500,000
    Moto Mods Moto Insta-Share Projector Rp . 4,500,000
    Moto Mods Hasselblad True Zoom Rp . 3,500,000
    Moto Mods Incipio offGRID™ Power Pack Rp . 900,000
    Moto Mods Moto Style Shell Rp . 500,000

    Moto Mods JBL SoundBoost | Speaker

    Harga Moto Mods JBL SoundBoost Speaker
    Moto Mods JBL SoundBoost Speaker

    Harga Moto Mods JBL SoundBoost Speaker : Rp . 1,500,000

    Moto Mods JBL SoundBoost Speaker adalah modul Speaker yang mampu memberikan kemampuan speaker yang lebih baik pada Smartphone Moto Z anda . Modul Speaker ini diproduksi oleh JBL by HARMAN .

    Untuk menggunakannya kita hanya tinggal memasang Modul Moto Mods JBL SOundBoost Speaker pada bagian belakang smartphone Moto Z , dan speaker langsung berubah tanpa harus merubah pengaturan apapun.

    Spesifikasi Moto Mods JBL SoundBoost Speaker
    Moto Mods JBL SoundBoost Speaker

    Modul ini dilengkapi dengan sebuah kick-stand dimana kita bisa memposisikan smartphone kita dengan nyaman pada meja atau bidang datar lainnya sehingga tidak perlu memegangnya berlama-lama .

    Modul ini dilengkapi dengan baterai tambahan berkapasitas 1000 mAh , sehingga anda tidak perlu khawatir jika baterai smartphone anda akan cepat habis .

    Moto Mods Moto Insta-Share Projector

    Harga Moto Mods Moto Insta-Share Projector
    Moto Mods Moto Insta-Share Projector

    Harga Moto Mods Moto Insta-Share Projector : Rp . 4,500,000

    Moto Mods Moto Insta-Share Projector adalah modul projektor yang mampu memproyeksikan gambar hingga seluas 70 inch . Modul ini bisa digunakan untuk memproyeksikan foto , video dan aktifitas lain yang dilakukan melalui Moto Z .

    Spesifikasi Moto Mods Moto Insta-Share Projector
    Moto Mods Moto Insta-Share Projector

    Dilengkapi dengan stand khusus yang memungkinkan anda merubah sudut proyeksi ke berbagai arah sesuai dengan kebutuhan . Modul ini juga dilengkapi baterai tambahan berkapasitas 1100 mAh.

    Moto Mods Hasselblad True Zoom

    Harga Moto Mods Hasselblad True Zoom
    Moto Mods Hasselblad True Zoom

    Harga Moto Mods Hasselblad True Zoom : Rp . 3,500,000

    Sesuai namanya , modul ini digunakan untuk menambah kemampuan kamera dari Smartphone Moto Z . Dengan menggunakan modul ini , kita bisa melakukan optical zoom hingga 10 x .

    Dilengkapi dengan Xenon flash yang membuat hasil jepretan modul kamera ini sangat jelas dan jernih meskipun pada kondisi low light . Modul ini didesain oleh Hasselblad dengan ergonomis dan sangat nyaman digengam.

    Spesifikasi Moto Mods Hasselblad True Zoom
    Moto Mods Hasselblad True Zoom

    Anda juga dapat mengambil foto dalam format RAW untuk mendapatkan kualitas gambar paling maksimal layaknya menggunakan kamera DSLR atau Mirrorless .

    Modul kamera Hasselblad True Zoom juga dilengkapi dengan Image stabilization OIS dan EIS . Pengaturan ISO Auto, 100, 200, 400, 800, 1600, 3200 dan memiliki resolusi 12 Megapixel yang mampu menghasilkan video 1080p Full HD at 30 fps .

    Moto Mods Incipio offGRID™ Power Pack

    Harga Moto Mods Incipio offGRID™ Power Pack
    Moto Mods Incipio offGRID™ Power Pack

    Harga Moto Mods Incipio offGRID™ Power Pack : Rp . 900,000

    Modul Moto Mods Incipio offGRID Power Pack adalah powerbank yang membuat Smartphone Moto Z mampu bertahan hingga 20 Jam . Modul ini akan mengisi baterai internal Moto Z secara otomatis dan efisien .

    Spesifikasi Moto Mods Incipio offGRID™ Power Pack
    Moto Mods Incipio offGRID™ Power Pack

    Modul ini secara keseluruhan memiliki kapasitas baterai 2220 mAh dan bobot 79gram .

    Moto Mods Moto Style Shell

    Harga Moto Mods Moto Style Shell
    Moto Mods Moto Style Shell

    Harga Moto Mods Moto Style Shell : Rp . 500,000

    Jika anda adalah seseorang yang mudah bosan dan ingin tampil stylish , maka Moto Mods Moto Style Shell adalah modul yang wajib untuk dimiliki . Modul ini kompatibel dengan Moto Z dan Moto Z Play .

    Spesifikasi Moto Mods Moto Style Shell
    Moto Mods Moto Style Shell

    Terdapat banyak sekali pilihan warna , tekstur dan material pembuatan . Dibuat oleh perancang ternama internasional .

  • Harga Moto Z dan Moto Z Play Di Indonesia Dan Perbandingannya

    Harga Moto Z dan Moto Z Play Di Indonesia Dan Perbandingannya

    Moto Z dan Moto Z Play resmi dirilis di Indonesia beberapa hari yang lalu , Moto Z sangat dicari oleh masyarakat di Indonesia . Smartphone dengan konsep modular ini dikenalkan pada tahun 2016 lalu .

    Di Indonesia Moto Z dan Moto Z Play dijual dengan paket bundling dan promo menarik , penasaran dengan harganya kan ? Berikut ini NGELAG.com sudah merangkum harga Moto Z dan Moto Z play termurah hingga termahal di Indonesia.

    Harga Moto Z dan Moto Z Play Di Indonesia

    Paket Bundling Moto Z Termahal Termurah
    Moto Z Rp . 8,499,000 Rp . 8,499,000
    Moto Z + Moto Mods Projector Rp . 13,098,000 Rp . 12,999,000
    Moto Z + Moto Mods JBL Speaker Rp . 10,098,000 Rp . 9,999,000
    Moto Z Play Rp . 5,899,000 Rp . 5,899,000
    Moto Z Play + Moto Mods Projector Rp . 10,498,000 Rp . 10,399,000
    Moto Z Play + Moto Mods JBL Speaker Rp . 7,498,000 Rp . 7,399,000

    Semua produk diatas tersedia di situs jual beli online di Indonesia , dan beberapa diantaranya menawarkan promo menarik . Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi halaman berikut ini .

    Selain Moto Mods Projectors dan Moto Mods JBL Speaker , Ada juga paket bundle Moto Z Hasselblad Camera .

    Jika kalian ingin memiliki smartphone Moto Z dan Moto Z play , maka kalian harus melakukan preorder terlebih dahulu . Pemesanan kedua smartphone tersebut sangat terbatas yaitu hanya hingga tanggal 5 Februari 2017 dan barang akan segera dikirmkan mulai tanggal 3 Februari mendatang.

    Spesifikasi Moto Z dan Moto Z Play

    Harga Moto Z di Indonesia
    Moto Z
    Spesifikasi Moto Z Play
    Harga Moto Z Play Rp . 5,899,000
    Sistem Operasi Android™ 6.0.1, Marshmallow
    Processor Qualcomm® Snapdragon™ 625 processor – 2 GHz Octa-Core CPU
    GPU Adreno 506GPU
    RAM 3GB LPDDR3
    Storage 32 GB, microSD Card support (up to 2 TB)
    Dimensi 156.4 x 76.4 x 6.99mm
    Bobot 165 gram
    Layar 5.5” AMOLED 1080p HD (1080×1920) 403 ppi Corning® Gorilla® Glass
    Baterai 3510 mAh
    Water Protection Water repellent nano-coating
    Jaringan 4G LTE (Cat 6) UMTS / HSPA+ GSM / EDGE
    SIM Card Nano-SIM Dual-SIM with 4G + 3G , 3G + 3G standby support
    Sensor Fingerprint reader, Accelerometer ,Ambient Light ,Gyroscope ,Hall Effect, Magnetometer dan Proximity
    NFC Ya
    Kamera Utama 16 MP
    Kamera Depan 5 MP
    Konektivitas Moto Mods Connector , USB-C dan 3,5mm to USB-C adapter
    WiFi 802.11 a/b/g/n 2.4 GHz + 5 GHz
    Bluetooth Bluetooth version 4.1 LE
    Resolusi Video 1080p (60 fps); 4K (30 fps)
    Speaker Front-ported loud speaker 3-Mics
    Harga Moto Z Play Di Indonesia
    Moto Z Play
    Spesifikasi Moto Z
    Harga Moto Z  Rp . 8,499,000
    Sistem Operasi Android™ 6.0.1, Marshmallow
    Processor Qualcomm® Snapdragon™ 820 processor with up to 1.8 GHz Quad-core CPU
    GPU Adreno 530 GPU
    RAM 4GB LPDDR4
    Storage 64 GB, microSD Card support (up to 2 TB)
    Dimensi 15,3×75,3×5,19 (mm)
    Bobot 136 gram
    Layar 5.5” AMOLED 1440p Quad HD (2560 x 1440) 535 ppi Corning® Gorilla® Glass
    Baterai 2600 mAh
    Water Protection Water repellent nano-coating³
    Jaringan 4G LTE (Cat 6) UMTS / HSPA+ GSM / EDGE
    SIM Card Nano-SIM Dual-SIM with 4G + 3G , 3G + 3G standby support
    Sensor Fingerprint reader, Accelerometer ,Ambient Light ,Gyroscope ,Hall Effect, Magnetometer dan Proximity
    NFC Ya
    Kamera Utama 13 MP
    Kamera Depan 5 MP
    Konektivitas Moto Mods Connector , USB-C dan 3,5mm to USB-C adapter
    WiFi 802.11 a/b/g/n/ac 2.4 GHz + 5 GHz with MIMO
    Bluetooth Bluetooth version 4.1 LE
    Resolusi Video 1080p (60 fps); 4K (30 fps)
    Speaker Front-ported loud speaker 4-Mics

    Perbandingan Antara Moto Z dan Moto Z Play

    Desain

    Motorola Moto Z memiliki body aluminium dan dimensi 153,3 x 75,3 x 5.19mm, yang super tipis. Smartphone ini juga sangat ringan, beratnya hanya 136g.

    Motorola Moto Z Play memiliki frame aluminium, tapi cover belakang plastik. Ukurannya 156,4 x 76,4 x 6.99mm dan berat 165g sehingga sedikit lebih besar, lebih tebal dan lebih berat dari Z.

    Kedua perangkat ini memiliki fitur anti air nano-coating dan keduanya memiliki sensor sidik jari pada tombol home di bagian depan. Moto Z tidak dilengkapi dengan jack headphone 3.5mm dan mendukung USB Type-C saja, sedangkan Moto Z Play memiliki port headphone, dan juga USB Type-C.

    Seperti yang telah disebutkan, kedua perangkat ini juga dapat disesuaikan dengan Moto Maker, meskipun ada lebih banyak pilihan warna dasar pada Moto Z, namun mereka berdua kompatibel dengan Moto Mods, yang memungkinkan Anda untuk menambahkan berbagai modul untuk meningkatkan performa tertentu.

    Layar

    Motorola Moto Z dan Moto Z Play memiliki 5,5-inch Super AMOLED display yang dilindungi oleh Corning Gorilla Glass.

    Perbedaan antara kedua perangkat ini ada pada resolusi. Moto Z memiliki resolusi Quad HD dengan kepadatan piksel 535ppi. Moto Z Play memiliki resolusi Full HD, yang memiliki kepadatan piksel sebesar 403ppi.

    Secara teori, seharusnya Moto Z mampu memberikan gambar yang lebih tajam dan lebih jelas Dibandingkan dengan Moto Z Play, meskipun demikian dengan teknologi AMOLED , kedua smartphone ini mampu memberikan ketajaman warna yang sama baiknya .

    Kamera

    Motorola Moto Z memiliki kamera belakang 13 megapixel menawarkan aperture f / 1.8, bersama dengan optical image stabilization, Laser autofocus dan 8x zoom digital. Dan juga terdapat Flash dual-LED.

    Kamera depan 5-megapiksel dengan lensa wide-angle dan aperture f / 2.2. Ada flash, bersama dengan dukungan software yang mengakomodir kebutuhan selfie . Terdapat mode profesional pada kedua kamera baik depan maupun belakang .

    Motorola Moto Z Play memiliki kamera 16-megapixel dengan aperture f / 2.0. Ia tidak memiliki optical image stabilization, tetapi memiliki laser autofocus dan face detection . Terdapat juga dual LED flash dan 4x digital zoom.

    Kamera depan pada Moto Z Play sama dengan Moto Z, dengan sensor 5-megapixel, f / 2.2 aperture dan lensa wide-angle. Juga memiliki flash, dan dukungan software yang sama.

    Hardware

    Motorola Moto Z menggunakan Qualcomm Snapdragon 820 processor , didukung oleh 4GB RAM, 32GB penyimpanan dan microSD untuk ekspansi penyimpanan. Smartphone ini memiliki baterai 2600mAh dan menawarkan Turbopower, yang diklaim dapat memberikan kapasitas baterai yang kuat selama 7 jam hanya dengan charging selama 15 menit.

    Motorola Moto Z Play memiliki Qualcomm 625 prosesor di didalamnya, 3GB RAM, 32GB penyimpanan dan microSD untuk ekspansi penyimpanan . Baterai lebih besar dari Moto Z yaitu 3510mAh, dan juga memiliki Turbopower, tetapi hanya mampu memberikan kapasitas  9 jam dalam 15 menit pengisian daya.

    Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, baik Moto Z dan Moto Z Play memiliki sensor sidik jari dan USB Type-C. Keduanya memiliki NFC sehingga mereka bisa digunakan untuk Android Pay dan kedua smatphone ini juga menggunakan nano-SIM.

    Sistem Operasi Dan Software

    Baik Motorola Moto Z dan Moto Z Play keduanya Menggunakan Android 6.0.1 Marshmallow dengan sedikit modifikasi .

    Mereka memiliki beberapa aplikasi tambahan eksklusif , seperti Moto Migrate.

    Pilihan Modul Moto Mods Di Indonesia

    Kesimpulan

    Motorola Moto Z menawarkan desain premium dibandingkan dengan Moto Z Play, bersama dengan layar resolusi tinggi, prosesor yang lebih kuat dan lebih ramping dan bobot yang ringan . Kamera belakangnya juga sudah dilengkapi dengan OIS.

    Motorola Moto Z Play memiliki harga yang lebih murah Namun, meskipun demikian , Moto Z Play tetap menawarkan tampilan yang elegan , casing belakang berbahan plastik dan kamera belakang yang tidak sebaik Moto Z , Namun memiliki baterai yang lebih besar secara signifikan dari Moto Z.

    Silahkan tentukan pilihan anda .